Thumbprint cookies

Dipos pada January 22, 2022

Thumbprint cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Thumbprint cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Thumbprint cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Thumbprint cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Thumbprint cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Thumbprint cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Thumbprint cookies memakai 12 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kue bakulan yang sempat laris pada masanya,. Dah lama banget resep ini nongkrong di draft, akhirnya di post juga meskipun fotonya gak lengkap😆

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Thumbprint cookies:

  1. 150 gr bluband cake n cookies
  2. 120 gr gula halus
  3. 1 butir kuning telur
  4. 225 gr tepung kunci
  5. 20 gr susu bubuk
  6. 20 gr maizena
  7. 1/2 sdt baking powder
  8. 1/2 sdt vanilli susu
  9. Bahan Topping :
  10. Putih telur
  11. Selai aneka rasa
  12. Keju parut

Langkah-langkah untuk membuat Thumbprint cookies

1
Mix bluband dan kuning telur sampai rata saja, jangan sampai mengembang
Thumbprint cookies - Step 1
2
Thumbprint cookies - Step 2
3
Masukkan gula lalu mix lagi sampai rata. Selanjutnya masukkan semua bahan kering dengan di ayak agar tidak ada yang bergerindil. Jika adonan lembek jangan tergoda menambah tepung yaa, simpan saja di kulkas kurang lebih 30 menit agar adonan lebih set
4
Cetak adonan sesuai selera, lalu panggang kurang lebih 30 menit dengan suhu 150-160°

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kue Bangket Coklat

Kue Bangket Coklat

Source: Naura Atika

Chocochips chocolate cookies

Chocochips chocolate cookies

Assalamualaikum teman2.. kali ini Mommika share resep chocochips cookies yg rasa coklat🍪 rasanya enak banget, gak kalah enak dari merk terkenal itu lho😁 bahanya juga simple bgt kok😊 Untuk tutorial lengkapnya check channel youtube Mommika Kitchen ya😍

Oatmeal Raisin Cookies (Kue kering oatmeal kismis)

Oatmeal Raisin Cookies (Kue kering oatmeal kismis)

Sedang gak ada cemilan di rumah, eh resepnya mbak Endang JTT lewat timeline, yawis dieksekusi aja. Pas banget ada bahan-bahannya. Cookies ini kranci, yammi, dan gak terlalu manis. Enak deh. Yuk mari mencobaa💕

20 pcs
60 menit
Choco chips cookies

Choco chips cookies

Sumber : Pinterest Buzzfeed #cookpadcommunity_kalsel

1 jam
Kue nastar (Original)

Kue nastar (Original)

sekeluarga lagi pengen banget makan nastar walaupun bukan Lebaran,tapi jadi vibes nya seperti lebaran 😂Kali ini benar benar "Nastar" no keju,no choco chips no hias-hiasan. Jangan lupa Bismillahirrahmanirrahim ✨

Kukis kue kering debm

Kukis kue kering debm

1 porsi
1 jam
Choco Semprit [ Eggles ]

Choco Semprit [ Eggles ]

Trial perdana bikin kue peluit ehhhhhh mkdnya kue semprit 😅😅 Modal nekat dan feeling so good aja sih buat resepnya.. Dan alhasil yummy , pas di digit kress dan lumer 😋😄

400 gram
1 jam
Kukis Buah Kering (dried fruit cookies)

Kukis Buah Kering (dried fruit cookies)

Stok sukade dikulkas msh ada ,, kmrn sy cari2 ide utk dibuat cookies.. Nemu resep kukis buah keringnya ci tintin rayner,, diresep asli pakai buah ceri dan kenari,, sy pakai sukade , kismis & kacang tanah cincang oven .. Enak kukisnya renyah tp bukan yg renyahnya sampe kleteuk gtuu,, hhihi gimana ya jelasinnya 😁

Nastar lumeerrhhhh n glowing

Nastar lumeerrhhhh n glowing

Ini nastarr beneran lumer n glowingg,, bukan cuma muka aja ya bun yg glowing kue juga bisaa rasanya benerann enakkk,, cuzz bun cobaainnn #alaMbatintinrayner

1 porsi
-+1jm
Nastar crunchy dan gurih

Nastar crunchy dan gurih

Enak, creamy, gurih, crispy, resep dari teman. Pengadonan memakai cara old skul.

KUE GARPU / KUE KEONG

KUE GARPU / KUE KEONG

Bernostalgia dgn masa kecil waktu Ibu suka bikin kue garpu dimana saya yg jadi "asisten andalan"nya utk nyetak. Kami menyebutnya kue keong krn bentuknya yg mirip keong. Seiring waktu berlalu, ternyata keahlian cetak-mencetak saya dalam bidang ini luntur. Dan utk tepung 300 g ini saya gelesotan di lantai utk nyetak selama 1 JAM, Bu-Ibu 😂😂 Niatnya ngajak anak bikin kue yg legend. Tapi ujung2nya emaknya sendiri yg nyetak. Berhubung udah malam & Ibu ga mungkin ditelepon utk tanya resep, akhirnya cari2 di Cookpad & dapat resep dari Mba Cut Listiya. Pakai santan instant. Jaman kecil dulu blm ada santan instant begini. Makasih ya, Mba.

Raisin Cookies

Raisin Cookies

Ini sebenarnya sisa adonan dari crust pie. Jadi hari ini ada orderan pie apel, pie apel memang salah satu kue bakulan saya. Biasa kalau ada sisa crust saya bikin pie susu mini, tapi karena banyak kerjaan agak riweuh kalau bikin filling lagi. Akhirnya kepikiran bikin cookies aja, masih ada kismis juga #MasakSetiapBagian #cookpadcommunity_Kalsel #masakitusaya #pekanposbar #haripangansedunia #foodplacecookchallenge #foodplacecookingleague

Chocolate Cookies

Chocolate Cookies

Resep choco cookies dari chef devina hermawan master chef, cookies ala luar negri dengan bahan-bahan lokal yang mudah di temui 🌸

20 cookies
1 jam
Christmas Icing Cookies

Christmas Icing Cookies

Sudah ada ide untuk mengisi toples di hari Natal? Boleh nih teman-teman cobain recook cookies ini. Enak dan ekonomis, tanpa telur. Bisa sebagai ide untuk bakulan juga lho. Apalagi jika sudah dihias, pasti tambah menaikkan harga jualnya. Selamat mencoba yaa.. #cookieslingga #christmas #Cookpadcommunity_jakarta

250 gram (25 keping)
Nastar Klasik

Nastar Klasik

500gr
2 jam
Nastar

Nastar

Resep ini saya recook atau cooksnap dari tabloid sajian sedap sekitar tahun 2008 yang lalu. Saya modifikasikan resepnya dengan tambahan clarified butter secukupnya. Rasanya jadi susu banget dan lembut sekali nastarnya. Lumer di mulut.😊🙏.

13. Kue bangkit keju

13. Kue bangkit keju

Kegiatan mengisi waktu liburan😊