Nastar Renyah (Karakter Buah)

Dipos pada January 10, 2022

Nastar Renyah (Karakter Buah)

Anda sedang mencari inspirasi resep Nastar Renyah (Karakter Buah) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Nastar Renyah (Karakter Buah) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Nastar Renyah (Karakter Buah), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Nastar Renyah (Karakter Buah) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Nastar Renyah (Karakter Buah) adalah 38 buah(@19 g). Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Nastar Renyah (Karakter Buah) diperkirakan sekitar 25 mnt/loyang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Nastar Renyah (Karakter Buah) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Nastar Renyah (Karakter Buah) memakai 17 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Rabu, 2 Maret 2022 Late post, seharusnya tugas beres clover ini dipost bulan Februari, qadarullah banyak sekali halangan dan ujian hidup di bulan yg telah berlalu. Alhamdulillah_Ala_Kulli_Hal. Namanya kue kering pasti butuh waktu lama sehingga harus bersabar. Apalagi ini jenis nastar karakter, selain butuh ekstra kesabaran, juga ketelatenan.. Tapi klo sudah dicoba akan mendatangkan keasyikan tersendiri saat proses mencetaknya. Serasa dejavu main plastisin bareng anak wkt mereka bocil. Terimakasih mbak Annie @cook_13718069, sudah sharing tentang ide nastar karakter cantiknya. Saya jadi belajar banyak hal tentang ini. Disini saya cooksnap adonan dasar nastar renyah lembut dari mbak Rahmadhany Agatha Arief. Saya bikin 1/2 resep. Resep ini bisa jadi ide bakulan/hampers cantik dan menarik utk hari Raya Idul Fitri. #Alhamdulillah_Ala_Kulli_Hal #CookpadCommunity_Sumbar #Basidoncek #PejuangGoldenBatikApron #Week5 #Clover_mj2 #Beres_NastarKarakter #BeresClover_Feb2022 #CloversCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Pekanbaru

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Nastar Renyah (Karakter Buah):

  1. ⏩Bahan kulit nastar :
  2. 250 g terigu protein rendah/sedang
  3. 15 g maizena
  4. 15 g susu bubuk
  5. 125 g margarin
  6. 50 g butter
  7. 1 kuning telur
  8. 40 g gula halus
  9. ⏩Bahan isian nastar :
  10. Secukupnya selai nenas (kurleb 250 g)
  11. ⏩Bahan pelengkap :
  12. Pewarna makanan (oranye, merah, hijau, ungu, coklat, kuning)
  13. Biji selasih (utk karakter strawberry)
  14. ⏩Bahan olesan:
  15. 2 kuning telur
  16. 1/2 sdm (7,5 ml) SKM
  17. 1/2 sdm (7,5 ml) minyak sayur

Langkah-langkah untuk membuat Nastar Renyah (Karakter Buah)

1
Siapkan selai nenas yg sudah dibentuk bulat-bulat (ini sy buat ukuran 1/2 sdt). Sisihkan Campur tepung terigu, maizena dan susu bubuk, aduk rata. Sisihkan.
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 1
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 1
2
Campur margarin, butter, gula dan kuning telur. Mixer selama 1 menit-an. Masukkan campuran tepung sambil diayak sedikit demi sedikit, aduk rata dengan spatula. Setelah tercampur rata, bagi adonan menjadi beberapa bagian (5-6 bagian) utk diberi warna sesuai karakter buah yg diinginkan.
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 2
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 2
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 2
3
Saya beri warna oranye dan kuning (karakter jeruk), merah (karakter tomat dan strawberry), ungu (karakter manggis), warna hijau dan coklat (utk daun dan tangkai)
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 3
4
Mencetak nastar karakter buah : Ambil sedikit adonan (ukuran sesuai selera, sy sekitar 1/2 sdm) bulat-bulatkan dgn tangan, tekan bagian tengah dgn jempol, beri isian selai nanas. Bulatkan kembali, beri tangkai dari adonan coklat. Bentuk garis dgn tusuk gigi pd permukaan bulatan dg cara ditekan. Beri daun dari adonan hijau. Lakukan hingga semua adonan habis. Ini utk karakter jeruk ya. Utk karakter buah lainnya kurleb perlakuan sama tinggal sesuaikan lagi agar bisa menyerupai buah aslinya.
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 4
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 4
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 4
5
Memanggang adonan nastar : Panaskan oven pada suhu 140°C sekitar 15 menit (hingga suhu stabil). Panggang adonan selama 15 menit atau sampai tercium aroma harum (jangan terlalu kering). Lalu biarkan dingin (suhu ruang) sebelum dioles. Sisihkan.
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 5
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 5
6
Menyiapkan bahan olesan : Campur kuning telur, SKM dan minyak sayur hingga rata. Lalu bagi bahan olesan menjadi bbrp bagian, beri warna sesuai karakter nastar buah yg kita buat. Oles perlahan dan merata pd nastar sesuai warnanya, agar hasil akhir nastar bisa mengkilap (glossy/ tidak kusam). Lakukan perlahan kepada semua nastar. Bisa diulang mengoles ya setelah olesan pertama terserap.
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 6
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 6
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 6
7
Panggang kembali selama 10 menit (sampai lapisan glossy nya tidak lengket saat disentuh). Biarkan nastar menjadi dingin suhu ruang dulu sebelum disimpan dalam wadah kedap udara.
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 7
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 7
8
Sajikan. Hasil akhir nastar ini cantik glossy. Tekstur nastar ini renyah di bagian luar, tapi lembut dan lumer di mulut. Selamat mencoba.
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 8
Nastar Renyah (Karakter Buah) - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cookies Cake

Cookies Cake

Karena lagi PPKM, ga beli cake di luar. Bikin cake sendiri aja buat wedding anniversary, eeeh malah langsung di cemilin 😂 padahal belum di pasang lilinnya, habis enak sih 🤤

4-5 orang
40 menit
Giant Cookies

Giant Cookies

Pernah buat cookies yang ukuran reguler dengan teknik masuk keluar kulkas yang pasti lebih lama. Kali ini membuat versi lebih simple dan rasanya pun enak. Buat sarapan pagi dengan dicelupkan disusu pasti enak guys!

Peanut cookies with Skippy

Peanut cookies with Skippy

Rencananya nanti lebaran pgn bikin kuker sendiri,jadi dr sekarang dicicil dulu trial berbagai macam resep untuk nemu yg pas... Ini resep kue kacang simpel,pake selai kacang yang udah jadi 🤭 Source : https://youtu.be/VtsIWhQpDG8 #CookpadCommunity_SumUt #PejuangGoldenBatikApron #Mingguke6

500 gr
2 jam
Kastengel | Kue Keju (no mixer)

Kastengel | Kue Keju (no mixer)

Rasanya ngeju banget ,, resep asli dari @ikasoerya . . #PejuangGoldenBatikApron

Putri Salju

Putri Salju

Untuk kuker putri salju kali ini aku pakai tepung terigu dengan kombinasi tepung maizena. Hasilnya putri saljunya lumer dan enak. Mau tau rasanya gimana ? Yuuk .. bikin... Jadi 104 biji Source : meibasuki.ig #Kopijos #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta #dapursandra_kuker

Kue Kacang Skippy

Kue Kacang Skippy

Kue kesukaan byk orang ni, yooo bikin cuzzz ahhh

Kue kacang lembut dan renyah

Kue kacang lembut dan renyah

Renyah, lembut, salah satu kue kesukaan ku dan anak2.. aku pake kacang tanah biasa ya Bun yg di sangrai dulu baru dibuang kulit arinya,, source:@ifaraa90

Kue Semprit Bahan terjangkau

Kue Semprit Bahan terjangkau

Buat ini karena habis liat film Upin Ipin 😂

2 toples
3 jam
345. Chui Kao So (Kuker wijen)

345. Chui Kao So (Kuker wijen)

Minggu ini acara Ngaco Coboy kedatangan mbak cantik yg baik hati dan sangat berpengalaman tentang foto... Akhirnya kita tahu bagaimana seharusnya foto food yg baik terutama untuk ditampilkan dicookpad dg tema simple Shoot food photography yg mengutamakan Hero at POI tanpa ada prop lainnya dan lighting / cahaya juga diperhatikan sehingga kita benar2 fokus dg apa yg harus ditampilkan arah tujuan food itu kemana kita juga harus tahu ...luar biasa sangat jelas dan lugas cara penyampaian materi terima kasih cikgu cantik yg sabar dan telaten ngajari kita2 yg ndedel kata mbak olin he he he kalau sdh ada kata BUNGKUS dari mbak Adith rasanya dunia terang benderang legaaa banget ....dan tugas cooksnap kali ini dari resep mbak adith jujur bingung milihnya karena semua enak2 dan menarik tampilannya dan aku pilih kue ini karena sdh sjk lama penasaran dg rasa kacang gurih renyahnya yg ternyata gak pakai kacang kalau aslinya setahuku pakai minyak babi karena asal kue ini dari org Hongkong dan sll ada disetiap acara pertunangan tetapi skrg setiap acara lebaran atau Imlek natalan kue ini sll ada bahkan th kmrn pernah viral dan halal tentunya karena sdh diganti dg minyak sayur utk rasa gurih renyah kres kresnya...terima kasih cikgu smoga amal ilmunya semakin barokah buat semuanya 5/9/21 Source : Adith Damayanti #CoboyNgaco #CoboyNgacoBareng_AdityaDamayanti #NgacoBareng_AdithDamayanti #CoboyWani #Cooksnap #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Banyuwangi

400gr
Carrot Havermut Cookies

Carrot Havermut Cookies

Mengkaryakan si havermut dan wortel. #havermut #carrot #oatmeal #wortel #cookies #bundaei #cookpad_id #kuekering #havermutcookies

Bola salju

Bola salju

45 menit
Cookies Teflon Ekonomis (3 bahan)

Cookies Teflon Ekonomis (3 bahan)

Edisi Spesial Resep ke 300, hihihi.. (Alhamdulillah pas cs resep cocomtang, sama seperti resep ke 200 cs resep telur ceplok bakar dari cocomtang juga, bude Ati @MomsFirza_310571 😊) Menutup Cookies Cocomtang untuk mbak @rima2020 , kali ini recook resep cookiesnya mbak Rima dengan konversi bahan pakai ukuran timbangan.. Ini 3 bahan aja, tapi lumayan lah buat cemilan sore, hihihi Resep Asli : https://cookpad.com/id/resep/13825487?invite_token=Pqn8Dd #PekanPosbar #SerbaTeflon #Cemilan_MamaBirru #Cookies_Rima #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron #GBAPekan1

16 buah
25 menit
Choco Stick Cookies (Kue Stik Cokelat)

Choco Stick Cookies (Kue Stik Cokelat)

Mumpung mau lebaran haji nih, selain makan daging2an, kue juga enak utk dimakan pas kumpul keluarga meski cuma di rumah dan hanya keluarga inti aja. Sebenarnya buat kue ini udh dri tahun 2018 pas masih banyak org yg ngepost kue ini di Instagram, cuma resepnya baru ditulis pas bulan puasa kemarin dan baru dipost sekarang. Untuk yang suka coklat, ini boleh dicoba. Kerasa coklat stiknya yg dominan di kue ini. Ps: gunakan tepung terigu protein rendah (cth: kunci biru) utk kue kering agar kue kering renyah. #week58 Tags: kue kering, coklat stik

+- 600 g
Cookies Oat Mede

Cookies Oat Mede

Bismillaah.. Bebikin cemilan yg gampil gampil saja. Ngabisin sisa Oat, kali ini dikombinasikan mede bubuk.. Renyah.. Enak pokoknya.. #635 #160222

Nastar Simple 🍍

Nastar Simple 🍍

Perdana bikin nastar dan lumer dimulut meskipun bentuknya belum sempurna 😁 rasa tetep endulita 🤤

Nastar

Nastar

Ini resepnya ibueok Arora .. resep ekonomis tapi enak Dan harum bgt

Crunchy Oat Cookies pas banget enaknya 👍

Crunchy Oat Cookies pas banget enaknya 👍

Dapet resep ini dari mba @putri_ryuna Cookiesnya enak pas banget rasanya. Penggunaan mentega/margarin cukup ekonomis tapi rasa tetap "mewah". Pada resep asli cookies ini diberi topping coklat, namun sengaja saya tidak hias apapun. Begini saja juga sudah enak.

+/- 750 gram