Kue lidah kucing

Dipos pada January 15, 2022

Kue lidah kucing

Anda sedang mencari inspirasi resep Kue lidah kucing yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kue lidah kucing yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kue lidah kucing, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kue lidah kucing enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kue lidah kucing sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kue lidah kucing memakai 8 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Punya basic keluarga yang bisa bikin kue emang enak banget😘 bisa tanya resep sana sini. Ini resep asli dari bapak saya,sudah dipakai juga di beberapa penjual kue.dengan sedikit modif dari saya dan rasanya tambah mantul😉😉

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kue lidah kucing:

  1. 5 butir putih telur
  2. 5 butir kuning telur
  3. 400 gr blue band
  4. 100 gr butter (me wisjman)
  5. 400 gr gula halus
  6. 400 gr terigu
  7. 50 gr susu bubuk full cream
  8. 50 gr keju parut

Langkah-langkah untuk membuat Kue lidah kucing

1
Mixer putih telur sampai kaku,sisihkan
2
Di wadah lain mixer semua bahan kecuali terigu,asal rata saja kira-kira setengah menit
3
Masukan putih telur,mixer asal rata lagi
4
Campurkan terigu,aduk dengan spatula sampai benar-benar tercampur rata
5
Masukan adonan ke paping bag dan potong ujungnya sekitar 1cm lalu cetak diatas loyang yang sudah diberi baking paper sepanjang 5cm atau bisa dikira-kira
6
Hasilnya pasti meleber kesamping.jadi pastikan cetaknya dikasih jarak ya
7
Panggang setelah oven panas pakai api sedang cenderung ke kecil sampai warnanya jadi cantik
8
Pertama keluar memang g terlalu garing,tp setelah berapa menit akan garing sendiri.
9
Karena kue ini gampang melempem,jadi setelah 5-10 menit sebaiknya langsung masuk toples ya

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cookies banana oats

Cookies banana oats

Pengen berbagi cara lain menikmati oats biar lebih mudah dan bisa dibawa kemana aja juga gak bosenin #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Id #MakeEverydayCookingFun

Wafer cookies

Wafer cookies

Ikut arisan cooksnapnya komunitas solo,yg minggu dimenangkan oleh bebebku @setiaanggri....semua resepnya memikat,tp aku lbh suka yg ini,karna ada wafer yg terabaikan,dan hampir mlempen,kasìan kalo g dimanfaatin..sekalian buat latihan bikin u tuk lebaran nanti😊 Untuk resep asli bisa cek disini ya moms https://cookpad.com/id/resep/12907047?invite_token=IPuMeH #cooksnapTimlo_setia #cookpadcommunity_solo #pejuanggoldenbatikapron #emaknusantarakreatif

1,5toples
90menit
Nastar klasik

Nastar klasik

Nastar biasanya identik sekali dengan hari raya ya bunda... Tp keluarga saya memang termasuk pecinta nastar.. Jadi ngga perlu nunggu hari raya utk membuat nastar🤭 ini resep kesukaan saya resep dari peggy louisa kalo yg mau lengkapnya bisa dilihat langsung👇👇👇 louisahttps://m.youtube.com/watch?v=GQmJDL5JCgU

3 toples
Cookies White Coffee

Cookies White Coffee

Salah satu minuman favorit aku, walau bukan pecinta kopi tapi masih bisa coba kopi dengan tekstur yang soft. #PejuangGoldenBatikApron Minggu ke 1

2 orang
5 menit
Nastar kerang

Nastar kerang

Source:bersama styfani

Pineapple Tart (Nastar)

Pineapple Tart (Nastar)

Nastar juga salah satu jenis kue yang sy selalu pengen buat. Sy juga sdh membuat yang versi bulat seperti foto di atas dan yang gulung dengan isi nanas, serta isi wafer. Sy perlu belajar terus supaya apapun bentuknya harus rapih. Banyak resep yang sy baca dan pelajari namun sy rasa resep ini adalah yang paling sy suka.

1 hr
Cookies Oat Mede

Cookies Oat Mede

Bismillaah.. Bebikin cemilan yg gampil gampil saja. Ngabisin sisa Oat, kali ini dikombinasikan mede bubuk.. Renyah.. Enak pokoknya.. #635 #160222

(318) Nastar Renyah Tapi Lumer

(318) Nastar Renyah Tapi Lumer

07.03.2022 . Bismillah.. Sebentar lagi puasa, waktunya mulai bakulan Kuker.. 😂 Ini salah satu kue bakulan saya kalau menjelang lebaran.. Kuenya wangii butter, renyah tapi sekaligus lumer.. Gak cukup 5 biji sekali makan. 😂 . #Resep_kiarra_cookiesncakes_baking #CookpadIndonesia #CookpadCommunity #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity_Bogor #PejuangGoldenBatikApron #Week6

4 stpls 500 gr
Semprit Nanas

Semprit Nanas

Gak punya sepuit semprit jadilah begini. 😂 Bentuk anti-mainstream : obat nyamuk. Bikinnya mudah, bahannya juga mudah. Pakai tepung dari Kobe. Tinggal campur aduk-aduk, cetak, panggang, jadi deh. 😍 Source : Dapur Kobe

Wafer Cookies Keju

Wafer Cookies Keju

Latepost ...kuker sisa lebaran baru sempat posting Source : @dee__dian ( makasih resepnya ) #kukerlebaran #wafercookieskeju #masakaayik #cookpadindonesia

Soft Chocochips Cookies

Soft Chocochips Cookies

Cookies terenak yang pernah aku coba, setelah coba berbagai macam resep. Kemarin aku buat 1/2 resep, tinggal dibagi 2 aja, termasuk telur (kocok dulu telurnya terus ditimbang). Aku dapat resep ini dari youtube Tasty. Selamat mencoba 🥰

20 pieces
Cookies oatmel crunchy

Cookies oatmel crunchy

Ini cooksnap ke2 dr resepnya adekku @zulfebrina_syamsir ,cookies yang enak dan yang paling penting anak-anak suka banget😋🤗 #CookpadCommunity-Bekasi

Brownies Cookies

Brownies Cookies

Resepnya asal2an, memanfaatkan bahan yang ada di dapur. Jadilah brownies cookies. Kalo aku mah, yang penting si anak suka. 😊 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Solo

45 menit
Snowball cookies

Snowball cookies

#pejuanggoldenbatikapron minggu 4 ✨

Gluten Free Cookies /Semprit Tapioka (ala chef)

Gluten Free Cookies /Semprit Tapioka (ala chef)

Cookies buat persediaan di rumah sebagai pendamping minum teh anget paling cocok😊

Rame-rame (toples 500g lebih dikit)
Resep Nastar 1kg

Resep Nastar 1kg

Assalamu'alaikum momy2 yg Sholehah,bentar lg lebaran nie😊 biar gk lupa sm resep kue lebarannya kita pemanasan yuk iseng2 bikin cemilan ala2 kue lebaran😁

Cookies icing karakter

Cookies icing karakter

Meramaikan challenge apik HUT anniversary 1 thn warga #KampoengCoCoK,,,,maka di adakanlah berbagai kegiatan posbar yang super seru dari para admin yang keceh membahana yaitu #MieKocok (Mie kE satu KampOeng Cookpad cOmmunity Kaltim) dan #PosCocolan (POSbar CoCok Lagi Annerversary),,,,kali ini adalah POSbar yang ke dua kalinya bertemakan "Aneka Karakter" dan ini adalah resep yang saya tampilkan yaitu Cookies icing karakter,,, Doa saya di HUT #KampoengCocok ini adalah semoga kedepannya Kampoeng CoCoK semakin maju,,,semakin berinnovatif,,, selalu berkreasi dan kreatif,,, selalu menampilkan resep2 yang super dan inspiratif dan yang utama adalah semoga warganya selalu sehat sentosa,,, selalu dilancarkan rejekinya,,,selalu menciptakan suasana yang damai,,akur dan saling menyayangi,,,aamiin🙏😇 #MieKocok #PosCocolan #PosCocolan_AnekaKarakter #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan #Cookiescarakter #Cookiesicing