Choco chip & Choco Almond Cookies

Dipos pada January 17, 2022

Choco chip & Choco Almond Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Choco chip & Choco Almond Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Choco chip & Choco Almond Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Choco chip & Choco Almond Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Choco chip & Choco Almond Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Choco chip & Choco Almond Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Choco chip & Choco Almond Cookies memakai 11 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Dapet resep dan tugas rebake cookies ini dari event 66HariYukBisaBikinKue nya Blue Band. Resep asli hanya pakai choco chip, tapi saya tambahin cincangan kacang almond pas rebake. Gula kastor bisa dicampur dengan gula palem, bisa juga diberi tambahan bubuk cinnamon kalau suka. Yuk coba bikin, rasanya nyoklat banget, delicioso pokoknya 😍👍

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Choco chip & Choco Almond Cookies:

  1. 225 gr butter/ butter mix margarin (saya: BB Cake & Cookies)
  2. 50 gr telur (1 butir)
  3. 200 gr gula kastor
  4. 50 gr coklat bubuk
  5. 3 gr baking powder
  6. 250 gr terigu protein rendah
  7. 25 gr tepung maizena
  8. 15 gr susu bubuk
  9. 100 gr chocochip
  10. 50 gr kacang almond slice, cincang
  11. Secukupnya vanila extract

Langkah-langkah untuk membuat Choco chip & Choco Almond Cookies

1
Dalam wadah, aduk butter dan gula kastor dengan mixer kecepatan rendah sampai rata saja (bisa juga pakai whisk)
2
Masukkan telur dan vanilla extract, aduk rata.
3
Sedikit demi sedikit, masukkan campuran terigu, maizena, baking powder, dan susu bubuk yang telah diayak bersama ke dalam adonan, aduk rata.
4
Masukkan chocochip dan kacang almond cincang ke dalam adonan (saya bagi 2, 1 bagian dicampur chocochip, 1 bagian lagi dengan almond), aduk rata, masukkan ke dalam chiller minimal 30 menit.
5
Pulung adonan, pipihkan dengan telapak tangan, tata di loyang yang sudah dialasi margarin/kertas baking, bisa juga disendokin dengan sendok kecil. Beri jarak antara masing² adonan.
6
Panggang selama kurleb 25 menit dengan suhu 170°C (sesuaikan oven masing²), angkat, sajikan.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gluten Free Cookies /Semprit Tapioka (ala chef)

Gluten Free Cookies /Semprit Tapioka (ala chef)

Cookies buat persediaan di rumah sebagai pendamping minum teh anget paling cocok😊

Rame-rame (toples 500g lebih dikit)
Selai nanas isian nastar tintinrayner

Selai nanas isian nastar tintinrayner

Selai nanas buat isian nastar ini sy cbain resep dr ci tin2. Dari buku yg simple and moist . Bnyk jg tips2 nya yg membantu bgt.. Tips: Pilih nanas tua yg byk serat tp mengkal, kulit ijau kekuningan, jd kgk terlalu bnyk air. Direndam air garam biar rasa gatal nya ilang.. bagian tengah nanas jgn dibuang, ttp digunakan. Pas diblender jgn trllu halus jdi bisa pdat dan gampang dibentuk Arus pk teflon atau yg anti lengket.. jd masak selai jgn tmbh air Tmbh gula sebaiknya setelah parutan nanas kering, utk mghindari karamelisasi gula. Masak selai nanas dgn api kecil , dan sendok kayu. Masak ampe warna gelap , gumpal dan liat.

[Crunchy] Chocochip Cookies

[Crunchy] Chocochip Cookies

Nak kicik & papa nya suka bgt nyemil chocochip cookies, biar lebih hemat bikin sendiri aja drpd beli terus..hehe ini versi crunchy nya ya moms. Kebetulan kami lebih suka yg crunchy daripada yg chewy & soft. Cobain yuk moms, 1 resep ini jadinya banyak bgt lho untuk ukuran mini/bite size #chocochipcookies #cookies #kuekering #chocolate

Nastar keju lumer

Nastar keju lumer

Resep ini sy kombinasi dari resep bu fatmah bahalwan😘🙏 karna anak saya suka banget sama nastar keju Alhamdulillah skalian bisa sy buat untuk jual lagi😍

Nastar lumer

Nastar lumer

3 toples
3 jam
Boromon Cookies (Tamago Boro):Cookies Gluten Free dari Jepang🥚

Boromon Cookies (Tamago Boro):Cookies Gluten Free dari Jepang🥚

Bismillaah, #latepost Ekspektasinya bikin cookies ini buat cemilan bocil paginya. Realitanya setelah matang dicemil bocil sampai hanya sisa 10 biji 😅 Oia, ini bukan Nopia ya (mirip sih) tapi ini biskuit telur dari Jepang. Namanya Boromon Cookies atau Tamago Boro. Ini Gluten Free lhoo 🤗 Bikinnya cukup mudah, hanya 3 bahan saja dan bisa dipanggang di Teflon. Rasanya lumer di lidah jadi cocok buat anak-anak. Resep ini saya rebake dari Kak Fani MCI 5 ☺ Terimakasih resepnya Kak, ijin reshare ya 💕 Source : @fanimci5 Rebake : @visda.ummu2h Rasanya mirip kue Sagu Keju, lumer di mulut, rasa telurnya kuat (mungkin yang kurang suka rasa telur, bisa di tambah vanili) #kuliner #resep #resepibu #resepsosmed #reseponline #masakanrumahan #lumpiahomemade #jakarta #medan #bandung #yogya #jajanansd #cemilangurih #tamagoboro #boromoncookies #biskuittelur #eggdrop #eggcookies #glutenfree #biskuitbayi #cookieshomemade #kueteflon #buskuitteflon

Kukis Coco Crunch

Kukis Coco Crunch

Kukis yang simpel hanya 3 bahan. Mengolah Koko Crunch 1 kg yang gak habis2. Hehe Klo diliat dari berbagai resep, perbandingan coklat:koko itu 1:1. Jadi jumlah yang mau dibuat bisa disesuaikan ya. Buat kukisnya bisa ajak si kecil biar happy bersama. Selamat mencoba.. #PejuangGoldenBatikApron #week2 #pekanKe2

30 menit
Taiwanesse chewy cookies

Taiwanesse chewy cookies

Mirip nougat, tapi gak semanis nougat Enak deh, chewy2 gitu Cooksnap dari @kikifhatria https://cookpad.com/id/cooksnaps/19689297?invite_token=p7f7ZJDSgR7sWWPDakuZ48Bm&shared_at=1633045415 #CookpadCommunity_Tangerang

1 bar besar
30 menit
Kue garpu

Kue garpu

Bikin cemilan gurih2...kali ini nyoba buat kue garpu yang alat nya mudah dan bahan ada di rumah...hasilnya renyah dan gurih resep cooksnap dari @cook_13354681 Makasih resepnya mba...disini saya sedikit modif dengan memakai keju cheddar dan hasilnya lebih renyah.. #PejuangGoldenBatikApron #minggu4 #CookpadCommunity_Bandung #masakannyaine

Monster Cookie Filling Creamcheese

Monster Cookie Filling Creamcheese

mau buat cookie monster yang karakternya kaya sesame street kayaknya lucu deh, 🍪💙

Oreo Ball Cookies

Oreo Ball Cookies

#GAOreoSesukaHatimu #Semarak_GAOreoSesukaHatimu #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Semarang #GenkPejuangDapur

Kastengel

Kastengel

Sumber: Devina Hermawan

Kue Cincin - Kukis khas Kyrgyzstan (Pesochnie Kolechki)

Kue Cincin - Kukis khas Kyrgyzstan (Pesochnie Kolechki)

Resep ini sy dapat dr online Cooking Class Mothers Club sekolah anak sy, dengan chef ibu Guljamal. Namanya susah ya berbahasa Rusia😂 tp intinya ini kue kering (kukis) berbentuk cincin berpasir (yg diberi taburan kacang). Enak banget, cocok buat ngeteh atau ngopi atau buat cemilan anak2🥰❤ ⏳ Week 5 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bogor

Banana cookies

Banana cookies

Alhamdulillah Allah SWT menganugerahi kita dengan berbagai macam buah yg sangat bermanfaat buat kita...salah satunya buah pisang....,biasanya kalau pisang sdh terlalu matang aku olah menjadi bolu atau muffin,tp kali ini pingin bikin cookies dari campuran buah pisang....Alhamdulillah ketemu resep yg pas banget👍 jg mudah diikuti cara pembuatannya ,makasih bunda @elysnawati_ 🙏 #olahanSerbaPisang #CookpadCommunity_Bekasi

Cookies oatmeal teflon

Cookies oatmeal teflon

Suka banget yang namanya kue kering.. Tapi gal punya oven buat bukin nya... Eh ternyata oakai teflon juga bisa guyss sama2 enak rasanya gak kalah juga

Nastar Lumer & Kinclong✨

Nastar Lumer & Kinclong✨

Kenapa nastar mahal? Karena mmbuat nastar dibutuhkan kesabaran dan ketelatenan yang extra😂 Gapercaya? Coba bikin pake resep dibawah ini😂