Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala

Dipos pada February 6, 2022

Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala

Anda sedang mencari inspirasi resep Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala diperkirakan sekitar 30 - 45 Menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala memakai 13 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Selalu excited untuk sok sibuk di dapur mengolah terigu sebagai isian stoples special lebaran atau hanya untuk sekedar cemilan. Cookies dengan bahan dan proses easy peasy ini bisa ditemukan dimana aja resepnya. Kali ini saya mau eksekusi sendiri dengan modal 5 butir telur, 1 sachet Blueband Cake and Cookies bisa dapat berapa banyak, yaaa...

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala:

  1. 500 gr Terigu (Saya pakai Bogasari Kunci Biru)
  2. 4 butir Kuning telur
  3. 200 gr Margarine butter (Saya pakai Blueband Cake and Cookies)
  4. 4 sdt mentega wisjman
  5. 50 gr gula halus
  6. 1 sdt vanili
  7. 50 gr tepung maizena
  8. Cheddar parut (sisihkan sebagian masuk ke adonan) dan topping
  9. 200 gr susu bubuk
  10. Almond sangrai
  11. Oat sangrai
  12. Strawberry jam (bisa selai apa aja) ini hanya additional
  13. 1 butir kuning telur + 1 sdm minyak jagung (untuk olesan)

Langkah-langkah untuk membuat Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala

1
Campurkan kuning telur, gula halus, margarine butter dan wisman ke dalam panci, whisk (gunakan mixer) hingga semua bahan menyatu (Saat proses ini dimulai silakan panaskan oven dengan api sedang terlebih dahulu)
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 1
2
Ayak tepung terigu, maizena, dan susu bubuk, kemudian masukkan ke dalam adonan mentega perlahan-lahan sambil tetap diaduk dengan spatula
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 2
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 2
3
Campurkan cheddar parut (bisa aduk pakai tangan yang telah dibungkus plastic gloves) dan agar lebih padat dan renyah tambahin segenggam oat sangrai
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 3
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 3
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 3
4
Bentuk adonan di atas talenan dan giling agar lebih mudah dicetak sesuai keinginan. Saya menggunalan dua cetakan berbentuk bulan sabit dan bintang (sesuai tema galaxy) ๐Ÿ˜‰ tata di atas loyang yang telah dialas kertas roti (sebelum masuk oven tetap physical distancing, yaaa) Kemudian sapukan dengan kuas kuning telur (udah dicampur minyak jagung) di atasnya sebelum ditaburi irisan almond, oles lagi dengan kuning telur dan terakhir taburi cheddar parut
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 4
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 4
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 4
5
Panggang dalam oven dengan api kecil lebih kurang 30 menit atau hingga keemasan atau kecokelatan (jangan sampai gosong)
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 5
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 5
6
Nah, sisa pola hasil cetakan Saya bikin bulat seperti Nastar ala-ala dalam paper cup, untuk isiannya Saya pakai Strawberry Jam temannya roti pas sarapan
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 6
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 6
7
Dinginkan dalam suhu ruangan 10 -15 menit sebelum disimpan dalam stoples, sebagai cemilan atau hampers lebaran. Selamat mencoba, semoga syuuuukaaaa ๐Ÿ™Œ๐Ÿ˜‰
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 7
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 7
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 7
8
Lumayan dong dengan modal 1 sachet Blueband Cake and Cookies bisa menuhin 3 stoples persegi ikut meramaikan hari Raya Idul Fitri ๐Ÿ™๐Ÿคฉ
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 8
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 8
Kaastengels Galaxy dan Nastar Strawberry ala-ala - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kastengel cookie (metode oven panci kukus)

Kastengel cookie (metode oven panci kukus)

Ubek ubek bahan kue kering ternyata masih sisa beberapa bahan, baiklah daripada mubazir saya buat kue kering keju saja yah atau trendnya kue kastengel. Bismillah markicob !!!

1 toples
Swiss Choco Berry ๐Ÿ“๐Ÿซ Varian kue kering, ENAK BANGET๐Ÿ˜

Swiss Choco Berry ๐Ÿ“๐Ÿซ Varian kue kering, ENAK BANGET๐Ÿ˜

Kue kering yg itu itu aja??? Cusss bikin ini aja say, dijamin tampilan menarik + RASA ENDUL๐Ÿ˜๐Ÿคค ... Ada mesis didalam adonan dan diberi topping selai strawberry... Menambah paduan rasa yg enakโ™ฅ๏ธ... Cekidot ..... #PejuangGoldenApron3 . #CABEKU #kuekeringlebaran #lebaran #nastar #kuekeringenak#kuekering #chocolate #kuelebaran #

+- 500gr
1 jam
Kue lidah kucing renyah gurih tanpa cetakan

Kue lidah kucing renyah gurih tanpa cetakan

awalnya sayang putih telur sisa bikin nastar gk kepake, stlh dpt ide iseng2 bikin kue lidah kucing karna gk punya cetakan coba2 eh ternyata hasil nya bagus gurih renyah lumer .. sikecil jg suka bgt

750 gr
-+2jam
Putri salju krenyes krenyes

Putri salju krenyes krenyes

Putri salju salah satu kue yg hrs ada pas lebaran, nah lebaran ini aku coba bt putri salju unk pelengkap kue2 d meja, alhamdulillah hasil nya lebih enak renyah dan krenyes2 Maaf ga ada gambar dlm proses buatnya, krna ga sempet dan takut hasilnya tidk sesuai, jd foto hasil akhirnya saja

3 toples kecil
15 - 20 menit
Kue Kacang

Kue Kacang

Saya recook dari resep mbak Eha Riskii, ada sedikit modif di takaran susu dan margarin. Rasanya jadi mirip kue kacang tetangga lama dulu pas masih kecil. Enaaak banget ga kayak kue kacang kebanyakan. Patut dicoba bund..., jadinya setoples besar..

Kue kacang almond tepung gluten free

Kue kacang almond tepung gluten free

Assalamu'alaikum...... Bagaimana kabar Bunda semua? Semoga senantiasa dalam lindungan Allah SWT. Saya biasanya selalu dapat orderan kueยฒ lebaran Bun. Lebaran kali ini juga sama, hanya aja sedikit berkurang sejak pandemi. Bunda yg sakit Gerd pasti pingin kan kueยฒ kering utk lebaran? Saya akan kasih resep kue lebaran yg aman utk penderita Gerd. Kue ini rasanya mirip dgn kue kacang. #PejuangSehat

5 orang
2 jam
Putri Salju

Putri Salju

#PejuangGoldenApron3 Langsung ludesssss donk .. Alhamdulillah ini resep garis finishnya golden apron 3 .. Bisa konsisten sejauh ini tuh bersyukur bgt ..

Kue Kacang

Kue Kacang

Sudah lewat lebaran dan baru sempat tulis resepnya..๐Ÿ˜..,kue kacangya enak manisnya pas menurut saya..

Kue kacang kismis coklat chips (beng beng kismis choco chips)

Kue kacang kismis coklat chips (beng beng kismis choco chips)

iseng iseng coba modif resep beng beng home made. awalnya takut akan gagal alhamdulillah sukses n renyah. EdisiBaking #Memasak denganDuoPutri #CookpadCommunity_Sumbar #BengBengHomeMade #BeraniBerkreasi

Button Tempeh Cookies With Meringue

Button Tempeh Cookies With Meringue

Serius ini tantangan Semarak yang membuat ku bingung mau bikin kreasi apa... Minggu ini sibuk banget dengan berbagai kegiatan dan challenge dari cookpad yang luar biasa. โ€œBUAT TEMPEโ€ ya Allah demi apa cobaa.. aku si pengkonsumsi ini bisa buat tempe. First trial lagi... senengnyaa luar biasaa. Nah sekalian yaa mbak Desfitaa @mamicay... aku buat kukis tempe dengan meringue yang terbuat dari putih telur. Tau gaa siih mbaak ini pertama kalinyaa saya buat kukis yang aneh-aneh. Untuk kukisnyaa saya tambahkan parutan tempe buatan saya sendiri. Terus si Meringuenya... nah ini... hehe sempat gagal ga mau soft peak juga begitu di mixer, malah cair gituu. Jadi aku pakai sisa putir telur 150 gr an yg sudah sebulanan aku taruh di freezer. Dah dari hari kemarin aku keluarin di suhu ruang, terus aku kasih gula pasir ... eh ga jadi karena sebel kubuang.. hehe.. Akhirnyaa mecah telur lagi dan ini aku buat setengahnya 75 gr terus pakai gula halus yang murni. Alhamdulillah jadi doong... yeay senang banget.. semoga berkenan ya mbak Desfitaa dan kukis ini dipersembahkan untuk ponakan mbak yang berulang tahun... semoga selalu sehat dan penuh keberkahan... Btw.. tau gaa rasanyaa enaaak ini #PejuangGoldenApron3 #GABerPutelPutel #Semarak_GABerPutelPutel #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #TempeBuatanku #PDKTdiCookpad #CookpadCommunity_Malang #KreasiTempeKu #MingguKe_52 #GenkPejuangDapur #Matos_TempeJuaraKu #ColamMatos #PekanPosbarTempe

2 jam
Garlic Cheese Cookies

Garlic Cheese Cookies

Cookies yang gurih adalah kesukaan ku ๐Ÿคญ biasanya kalau lebaran cuma bikin Kastengels, tahun ini nyoba bikin juga Garlic Cheese Cookies, ternyata semua suka dan langsung minta dijadikan cookies wajib lebaran. #PejuangGoldenApron3 #cookingispassion #cookingischallenge #cookpadcommunity_jakarta #CookpadCommunity_Regional #KampungRamadan #PekanPosbarManisGurih #GarlicCheeseCookies #AnekaCookies #AnekaKueKering #SuguhanLebaran #KoleksiCookies Resource : Olive Bunda Qonita

Kastengel Ekonomis (cheddar)

Kastengel Ekonomis (cheddar)

Kesukaan keluarga kami... Meskipun bahannya ekonomis tapi rasanya ngejuu banget. Kali ini saya bikin kastengel pakai resepnya Mb Dian (dian's kitchen). Saya bikin 2 resep biar jadi banyak. Tapi yang saya tulis dibawah ini 1 resep sesuai aslinya. #PejuangGoldenApron3 #cookpadcommunity_malang

Kismis Peanut Thumbprint Cookies

Kismis Peanut Thumbprint Cookies

Cemilan buat di rumah, membuat dua resep. #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Kalsel

1 toples
2 jam
Selai Nanas (isian nastar)

Selai Nanas (isian nastar)

Suami sama anakยฒ seneng banget sm kuker jadul ini... Ketimbang beli selainya mending bikin sendiri karena lebih sehat tanpa pengawet...

Goodtime Cookies Choco Chips

Goodtime Cookies Choco Chips

Ini cemilan yg pling disukai anak anak banget, ap lg bapak nya. Ga brenti nyomot terus ๐Ÿ˜๐Ÿ˜ rasa nya yg nyoklat banget bkin smua penikmat nya ketagihan. ๐Ÿ˜๐Ÿ˜ Mau nyetor arisan GenkPeda minggu ini yg di menangkan oleh mbg putri @BundaNayra Source : Marissa Savista Recook : Bunda Nayra #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeda_BundaNayra #RememberGenkPeda_MarissaSavista #CookpadCommunity_Sumbar

Putri Salju Almond Pandan

Putri Salju Almond Pandan

Masih dengan resep yang sama, coba-coba kasih almond. Ternyata enak juga lho, ada kres-kresnya gitu๐Ÿ˜‹ #CookpadCommunity_Yogyakarta #KopiJos #SelaluIstimewa #GA_TheNextLevel

51. Palm sugar peanut cookies

51. Palm sugar peanut cookies

Resep ini sangat menginspirasi sebagai varian kuker lebaran kali ini. Wangi semriwing saat dipanggang pun, membuatnya simple gk perlu mixer atau cetakan khusus. Source: Bundarana_ #PejuangGoldenApron3

2 toples
Kastengel (no gula)

Kastengel (no gula)

Walaupun saya dan keluarga tidak merayakan lebaran... Tapi biasa di rumah kami menyediakan juga menu lebaran seperti soto banjar atau nasi kuning ๐Ÿ˜ termasuk kue kering, bolu dll ๐Ÿ˜ Kali ini buat untuk yang diabet atau yang lagi diet tanpa gula... Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 H untuk semua keluarga, sahabat dan teman2ku yang merayakannya... Minal aidin wal faizin... Maaf lahir batin... ๐Ÿ™ #GA_TheNextLevel #BarapiManjuhu #BahariRaya #Cookpadcommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalteng #Cookpadcommunity_Sampit 351 12.5.2021

400 gr
Putri Salju Cokelat

Putri Salju Cokelat

The cookies texture is crunchy and melt in your mouth, although I expect it to be softer just like the original putri salju cookies. The taste is super chocolate, it is bittersweet and that's what I love the most from chocolate! Sumber: majalah Sedap ed. 9/IX/2008 via Dapur Vanila #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo