Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final)

Dipos pada February 7, 2022

Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final)

Anda sedang mencari inspirasi resep Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) adalah 2 toples. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) diperkirakan sekitar kurleb 5 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) memakai 12 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep ini saya buat sendiri tapi ide ini dari mama saya, yg dulu sewaktu saya kecil pernah ada kuker ini saat lebaran. Mama lupa resepnya karena dulu dibuatnya bareng sodara, jadi saya coba-coba sendiri. Yuk disimak resep yg mudah ini πŸ˜‰ #cookpad #cookpadIndonesia #cookpadyunitariz #cookpadCommunity_Tangerang #kampoengRamadan #pekanPosbarManisGurih #akuManis #akuAsin #olahanyunitariz #camilanyunitariz #kuekering #twisko #cheetos #cookies #cookiestwisko #cookieskeju

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final):

  1. 400 gr margarin / butter cookies
  2. 150 gr gula halus
  3. 3 sdm tepung maizena
  4. 3 kuning telur (tambah 1 sdm putih telur)
  5. 500 gr tepung terigu
  6. sejumput vanila/vanili
  7. Bahan lain:
  8. 250 gr twistko (haluskan)
  9. 10 gr keju (diparut)
  10. Bahan olesan :
  11. 5 kuning telur
  12. 1 sdm madu / 1/2 sdt susu / 1/4 air

Langkah-langkah untuk membuat Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final)

1
Disini cheetos nya rasa twistko. Jadi saya beli kiloannya online "cheetos" tapi rasanya twistko, tapi tetap enaak.. Blender/choppe twistko sampai halus. Sisihkan.
Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) - Step 1
2
Mixer dg kecepatan no.1 (kec. paling rendah/kecil) margarin dan gula bersamaan hingga tercampur rata selama 30-60 detik. Beri kuning telur. Mixer kembali 10 detik.
3
Setelah itu beri tepung maizena dan vanila. Mixer kembali. Masukkan remahan twistko & parutan keju lalu mixer. Disini mixernya sebentar saja yaa yg penting tercampur rata, kira" 30 detik.
Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) - Step 3
Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) - Step 3
Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) - Step 3
4
Beri tepung sedikit demi sedikit dan aduk dengan centong nasi atau spatula secara perlahan. Lakukan hingga tepung habis.
Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) - Step 4
Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) - Step 4
5
Bentuk adonan diatas sesuai selera. Lakukan hingga selesai. Panggang dengan api paling bawah, api tidak besar dan tidak kecil. Beri bahan olesan dg kuas saat setengah matang ya. Lalu oven kembali. Lakukan hingga semua matang.
Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) - Step 5
Kue Kering Cheetos / Twistko dengan Oven Tangkring (Final) - Step 5
6
Nb. Rasanya disini kurang berasa twistkonya, kalau mau buat 300-400 gr twistkonya yaa agar lebih berasa. Tapi resep ini sudah cukup dan enak kok. Saya bentuk kue nya g terlalu tebal, jadi satu toples besar dan 1 toples kecil.😊
7
Selamat mencoba. Semoga sukaa..

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Choco Chips-Cranberries Cookies Simple, Renyah dan Yummy

Choco Chips-Cranberries Cookies Simple, Renyah dan Yummy

Shubuh setelah sahur di hari terakhir puasa iseng buat kuker ini. Resep dari chef cilik dari KL Danish Harraz. Berhasil, kuenya enak, gak begitu manis tapi yummy dan renyah. Sedikit saya modifikasi mengganti kacang walnut dengan almond. Cobain moms #PejuangGoldenApron3 #ChocoChipsCookies #Cookies

3 toples kecil
60 menit
Kue Kacang Mudah Anti Gagal

Kue Kacang Mudah Anti Gagal

Ini resep andalan yg dimana di rumahku d kampung sellu ada di meja, 2 tahun ini Pandemi Covid 19 tak kunjung berakhir tak mau terlewatkan kue kacang spesial bikinan ibuku alhasil di cipratin resepnya sama bliau . Dan langsung terjun aja deh ke dapur.

2 toples
1,5 jam
Nastar keju

Nastar keju

Kue khas lebaran yg sudah jd favorit banyak orang , mudah dan yg pasti lezat dengan bauk khas yg menggiurkann :)

2-3 toples
Kue lidah kucing tanpa Cetakan

Kue lidah kucing tanpa Cetakan

#GA_TheNextLevel

2 toples kecil
60 menit
Biji ketapang renyah tanpa telur

Biji ketapang renyah tanpa telur

Rasa manis, gurih, renyah, empuk, tanpa busa dan tidak mudah hancur. Sc; umi yasmin dgn sedikit perubahan #PejuangGoldenApron3 #IsiToplesLebaran

Butter (Jennie) Cookies

Butter (Jennie) Cookies

Recipe by Kak Irene :) Tapi ini aku sok ide tambahin kejuπŸ˜† Kalo pake unsalted butter & gak pake keju, kasih garam sejumput aja, gak usah banyak banyakπŸ˜†

Putri Salju Tintin Rayner

Putri Salju Tintin Rayner

Minal aidzin Wlfaidzin.. Mohon maaf Lahir Batin (1442 H) πŸ™πŸ»πŸ™πŸ»πŸ˜Š. Tidak Lengkap rasanya pada saat hari raya idul fitri tidak membuat atau menyajikan kue kue Kering seperti Kue Nastar, Kue Kastengle, Kue Putri Salju, Kue Lidah Kucing dan lainnya 😊. Menurut Sejarah, kue kue tersebut bernuansa Eropa dibandingkan kue tradisional asli Indonesia. Kue kering tersebut merupakan pengaruh dari Belanda ketika dahulu menjajah Indonesia. Kue - kue kering khas Belanda tersebut baru dikenal oleh orang Indonesia pada ABAD KE 20. ⚘ Resep Ke 240 ⚘ SC : IG Tintin Rayner #GoldenApron_TheNextLevel #PejuangGoldenApron3 (Week_51) #5syawal1442H(Senin,17Mei2021)

+_ 750 gr
Nastar

Nastar

Resep nastar andalan dr tahun ke tahun 😁 #PejuangGoldenApron3

Cookies Pisang Coklat Kismis Almond

Cookies Pisang Coklat Kismis Almond

Saat itu pengen banget makan kue kering yang coklat banget lalu ada pisang yang sudah matang. Tiba-tiba aja terpikir apa ada gak ya kue kering pisang yang pake coklat? Ternyata pas cari-cari di internet dapat resepnya. Rasanya enak sekali πŸ’™ #PejuangGoldenApron3

10 orang
1 jam 30 menit
Kastengel cookie (metode oven panci kukus)

Kastengel cookie (metode oven panci kukus)

Ubek ubek bahan kue kering ternyata masih sisa beberapa bahan, baiklah daripada mubazir saya buat kue kering keju saja yah atau trendnya kue kastengel. Bismillah markicob !!!

1 toples
Semprit Susu Jadul (anti mbleber)

Semprit Susu Jadul (anti mbleber)

Buat ini untuk hampers lebaran. Bikin 3 kg, maklum lah buat bagi ke keluarga dan tetangga.. keluarga banyak pula 🀭 Menurut saya, ini resep kue semprit yang InsyaAllah sdh benar" berhasil, asal ikuti step by step dgn baik. Pokoknya sy puas bgt, mudah di bentuk, ngga mbleber sama sekali dan susunya itu kerasa bgt 😍 Semoga bermanfaat resepnya. #sempritdahlia

Thumbprint cookies (Kue Janda Genit)

Thumbprint cookies (Kue Janda Genit)

Sebenarnya sudah lama sekali ingin bikin kue ini..tapi baru kesampaian skg. Resep dari you tube mba luvita ho Kue nya enak dan lumer dimulut. Yuk lsg aja kita bikin.

3 toples UK 250 porsi
1 jam
Sagu Keju Renyah

Sagu Keju Renyah

Source: Angky Soekirno Resep kue untuk lebaran idhul Fitri kemarin. Saya bikin 2 kali lipat dari resep aslinya, biar banyak dan puas makannya, dan modif tambahan keju parut dalam adonan sagu kejunya...jadi , dimakan ada sensasi Krenyes dari sikeju,, #dutarecookborneo #dutarecookkotabaru #cookpadcommunity_kalsel #cookpadcommunity_borneo

Putri Salju Lumer

Putri Salju Lumer

Kuker favoritnya bocil's🀀 Benar-benar lumer dimulut biarpun gak full butter πŸ˜‹ Source: Olivia Astri https://cookpad.com/id/resep/795093-%E2%9D%84-kue-putri-salju-%E2%9D%84-snow-white-cookies-%E2%9D%84?invite_token=6rZWkkUWqt9tFJ7gL1SNe1Xz&shared_at=1620590478

Kukis kurma

Kukis kurma

Bulan Ramadhan banyak ditemui jualan aneka kurma, yuk berkreasi membuat kukis sekalian persiapan buat hari raya... kukisnya garing namun ada kenyal2nya yg manis, mantap banget..m

+/- 1 kg
1 jam 30 menit
Nastar Lembut Lumer di mulut

Nastar Lembut Lumer di mulut

Sumber resep dari youtube: willskitchen3c dengan kreasi sedikit.

Nastar

Nastar

Masih edisi kuker lebaran yang baru sempet diupload. Nastar ini rajanya kuer lebaran. Selama ini biasanya tinggal menikmati yang sudah jadi. Lebaran kali ini mencoba bebikinan sendiri. Berhubung anak suka rempong jadi untuk menghemat waktu selai nanasnya beli jadi. Tapi rasanya mantap juga, karena dapat yang premium. Sumber : Atha Naufal #kuker #lebaran #PejuangGoldenApron3 #kopijos #selaluistimewa #cookpadcommunity_yogyakarta

Palm Cheese Cookies

Palm Cheese Cookies

Cookies ini rasanya ga tlalu manis, buat yg ga suka cookies manis, resep ini bisa dicoba.

Brownie Cookies Pondan

Brownie Cookies Pondan

Brownie Cookies πŸͺπŸͺπŸͺ No mixer ❌ No cetakan ❌ No ribet ❌

30 menit