Palm cheese cookies

Dipos pada February 22, 2022

Palm cheese cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Palm cheese cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Palm cheese cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Palm cheese cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Palm cheese cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Palm cheese cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Palm cheese cookies memakai 10 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Source : luvita hoo. Saya sesuaikan.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Palm cheese cookies:

  1. 50 gr anchor unsalted
  2. 50 gr hollman
  3. 50 gr blueband
  4. 25 gr gula bubuk
  5. 1 btr kuning telur
  6. 85 gr keju ceddar kraft
  7. 25 gr susu bubuk
  8. 20 gr maizena
  9. 190 gr tepung kunci
  10. Secukupnya palm sugar untuk baluran luar

Langkah-langkah untuk membuat Palm cheese cookies

1
Campur butter dan margarin kemudian tambahkan gula bubuk. Aduk rata. Tambahkan 1 kutel aduk asal rata aja, tambahkan keju. Aduk hingga rata. Tambahkan susu bubuk dan maizena. Aduk asal rata aja. Dan terakhir masukkan tepung kunci aduk menggunakan spatula.
2
Jika sudah semua, boleh di buat bulet (nanti tinggal di sesuaikan waktu pemnagganganya). Atau di panjangin bentuknya kayak saya pakai spluit nanti tinggal di potong2. Dan langsung balur ke palm sugar. Tata di loyang. Lakukan hingga habis.
Palm cheese cookies - Step 2
3
Panaskan oven, lalu oven di suhu 130° api atas bawah selama 30mnt. Setiap 15mnt ovennya di putar. Kemudian angkat dan dinginkan, baru masukkan toples.
Palm cheese cookies - Step 3
4
Karena saya kebanyakan gula jadi bagian gulanya tidak terlalu krispi, baiknya gulanya tidak terlalu banyak atau di tambah oven 10mnt lg

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kue kering semprit ekonomis

Kue kering semprit ekonomis

Berasal dari liat u tube mengenai memasak yang gampang-ekonomis (puguh Kristanto). Kemudian saya berpikir bahwa penggunaan maizena akan terasa lebih yummy ya.. drpd terigu- hambar... Akhirnya saya buat deh... Skalian buat usaha.. apalagi lebaran. Pasti laku karna banyak yang cari...

1 toples
3 menit
Selai nastar pemula 😅

Selai nastar pemula 😅

Pertama kali bgt buat selai nastar, sebenernya saya gak terlalu suka nastar, tp kepengen bisa buat 😅 yaa coba2 buat 1 buah nanas dulu. Eh, ternyata jadi dan mudah banget. Karna aku lihat dari postingan grub2, ada yang bilang lama, kecipratan air nanas yang panas, ada yang sampe gagal gosong gitulah, dll. Tp setelah ku coba untuk yang pertama kali, mudah banget sii bagi pemula seperti aku 😁 hihi, silahkan mencoba

gk sampai sejam
Putri Salju Untuk Jualan

Putri Salju Untuk Jualan

Ini resep jualan saya klo Lebaran,, Alhamdulillah banyak yg suka. Terinspirasi dari resepnya Mba Fitri Sasmaya. Hanya saja keju gak full edam, tapi saya campur dengan cheddar. Jadi masih aman untuk jualan 🤭 Klo Resep aslinya full Edam semua yaa,, gak pake cheddar,,

Gingerbread Batik cookies

Gingerbread Batik cookies

Yuk yang mau bikin kuker bisa dicoba nich resepnya 🥰 #PejuangGoldenApron3 #PekanPosbarManisGurih #AkuManis #Cookpadcommunity_regional #Cookpadcommunity_Bogor

4-5 orang
1.30 menit
Kue Lebaran: Kue Putri Salju Lumer

Kue Lebaran: Kue Putri Salju Lumer

Bahan ini bisa dapat 1 toples besar dan 1 toples kecil

2 Toples
1 jam 30 menit
Lidah Kucing

Lidah Kucing

Krucil di rumah sangat suka dengan cemilan ini ...

10 orang
2 jam
Lidah kucing

Lidah kucing

Resep yang diberikan oleh cookpad saat pertama kali posting resep. Gula di resep di kurangi karena telalu manis. Dan tanpa baking powder. Penggunaan baking powder membuat kue lidah kucing malah naik kurang melebar. Emulplex di pakai untuk mempertahankan kerenyahan kue lidah kucing.

Selai nanas (untuk isi nastar)

Selai nanas (untuk isi nastar)

Resep ini diajarkan oleh ibu saya 😊 Jika ingin mencoba dengan porsi kecil bisa dengan 1buah nanas ukuran besar dan gula pasir 250g Selamat mencoba semoga resep ini membantu😍 #cookpadindonesia #cookpadcommunity_id #masakitusaya #CeritaResepKece

Nastar Cheese Cake

Nastar Cheese Cake

Week-45 PGA3 Jadi suami Aku suka nastar, kebetulan ada stock nastar dirumah akhirnya Aku memutuskan untuk membuat bolu keju dengan topping nastar. Rasanya enak apalagi ada cream butternya, apalagi kalau taro di kulkas wah mashaAllah enak. #PejuangGoldenApron3

242. Putri Salju (Ricke Indriani)

242. Putri Salju (Ricke Indriani)

Bismillah... Lanjut bikin kuker lagi..kali ni bikin putri salju pake resep andalan dari teh ricke. Pernah nyoba resep lain tapi balik ke resep ini, karena udah cocok sama hasil dan rasanya. Yang bikin beda dan enak karena ada tambahan kacang metenya...Dan sekalian juga ikutan POSBARGEMBIRA, kegiatan yang diadain cookpad dalam program Rakit ( Rame" Kita Kreatif). Disini banyak ilmu baru yang saya dapat, dari manajemen dapur, bagaimana mempromosikan bakulan kita, menghitung modal dan harga bakulan serta diajarin membuat hampers cantik ala jepang (Fusroshiki). Senaang banget bisa jadi bagian dari program ini. Langsung praktek dan puas dengan hasilnyaa😍..siap menanti program selanjutnya yaa cookpad🥰🤩 Source : Blog My Ordinary Kitchen #cookpadcommunity_kalbar #cookpadcommunity_tangerang #cookpadcommunity #kukerlebaran #POSBARGEMBIRA

Cookies Kelapa Biscuit Roma

Cookies Kelapa Biscuit Roma

Aku biasanya bikin pake kelapa parut sangrai di karenakan udah kecapean jadi nya pake Biscuit kelapa aja lebih praktis...wangi cookiesnya... ini dah bikin kedua kalinya yg pertama dapat 1 toples dah habis di cemilin Source: Geacinta Permana #GA_TheNextLavel

Kue Semprit Jadoel

Kue Semprit Jadoel

Ada pesenan kue semprit. Cari resep yang cocok, ketemu sama resepnya @Chalistaa Kitchen. Aku modif dikit dikurangin gulanya. Beneran enak pas manisnya. Padahal dulu aku ga suka sama semprit gara² kuenya suka manis banget.. Kalau ini enak manisnya pas, terus kuenya renyah. anak anak aja suka..

550 gram
Kaasstengels

Kaasstengels

#Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar

5 porsi
60 menit
Nastar lumer Renyah + tips

Nastar lumer Renyah + tips

Source tintin rayner Pertama kali pakai cara oles yg baru lumayan lah sedikit glowing😅 tapi masih belum seragam karena mang belum konsisten dan telaten😅... agar glowing kuncinya nastarnya harus benar benar matang dan benar benar dingin.. Cara mengoles nastar 1. Panggang nastar sampai matang, setelah matang tunggu sampai dingin, 2. Setelah dingin oleh kutel pada nastar lalu tunggu kering 3. Oles sekali lagi pada nastar (total oles dua kali) 4. Panggang lagi sampai matang Olesan pakai kuning telur biasa saja atau bisa ditambah sedikit madu.. Stok foto lama🤭 belum bikin nastar bulat.. tapi ini enak bgt.. #akumanis #akuasin #cookpadcommunity_tangerang #cocomtang #cookies #kampoengramadan #kampoengramadhan #kampungramadan

Kastengel no oven

Kastengel no oven

Nah kali ini coba bikin kastangel tapi berhubung oven sudah pensiun kita coba pake teflon alias no bake. kue kering dengan bahan dasar keju ini merupakan resep asli Belanda lho. Nama asli dari Kastengel adalah kaasstengels yang berasal dari kata kaas (keju) dan stengels (batangan), jadi secara etimologi kastengel berarti kue keju batangan (source by mbah Google 😂) Biasanya ditemukan pada saat lebaran kalo diindonesia. #cookpadcomunitty_sampit #cookpadcomunitty_borneo #masakitusaya #GA_TheNextLevel

30 biji
Soft Cookies enduuul

Soft Cookies enduuul

Terpanah sm cookiesnya mak frida yg cantik nan menggungah selera.. Mumpung libur dirmh, coba kita bikin biar gak penasaran. Ternyata mudah dan gak ribet 😊😊 Makasih Mak resepnya 🙏🏻

12 buah
Kue Panggang Khas Minang | Kue Kering Tepung Beras

Kue Panggang Khas Minang | Kue Kering Tepung Beras

Waktu kecil Alm. Ibu membuat kue ini dipanggang di atas tungku yang dialasi dengan seng dan diatasnya ada bara api. Mirip oven ya api atas bawah 😅. Sekarang saya buat pakai oven listrik. Kue Panggang ini salah satu kue Jadul yang sudah jarang ditemukan saat ini. Biar kue jadul ini tidak hilang ditinggal sama makanan atau kue kekinian saya simpan di sini. Membuatnya mudah dan bahannya pun mudah di dapat. YouTube : desmawati kuretangin Link resep : https://youtu.be/4IfkkYWUiec #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Sumbar

Nastar lumer

Nastar lumer

Sedari kecil selalu exited jika bikin varian kue yang satu ini, namun karena oven rusak beberapa tahun terakhir absen. Nah...biar terus ingat sepertinya perlu media untuk nulis. Yuk...ikuti step by stepnya...dijamin nastarnya enak & no eneg..

4/ 5 tples
25 menit
Vortex Cookies

Vortex Cookies

280321 hari ini nyoba bikin cemilan yg lagi kekinian, trial dulu sebelum buat isi toples pas hari raya nanti, ternyata cookies ini enak bgt 😋😋 #CookpadCommunity_Depok

2. 🐌Kue siput🐌

2. 🐌Kue siput🐌

Memanfaatkan bahan yg ada, kue yg bahannya murah meriah dan hasilnya gurih,,,,, alatnya pun cm seadanya...( cm pakai sisir rambut 🤭) tp sisirnya yg bersih lho ya jangan sampai ad ketombenya🤣🤣🤣

jd 565 gr