Choco Lava Soft Cookies

Dipos pada February 20, 2022

Choco Lava Soft Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Choco Lava Soft Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Choco Lava Soft Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Choco Lava Soft Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Choco Lava Soft Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Choco Lava Soft Cookies adalah 14 keping. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Choco Lava Soft Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Choco Lava Soft Cookies memakai 13 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Cemilan manis selalu menggoda. Ini adalah resep cookies menggunakan takaran sendok dan memanggangnya menggunakan teflon. Jadi, sekiranya anak kos pengen bikin, bisa pake banget. Sokkk.... Langsung eksekusi, beb!

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Choco Lava Soft Cookies:

  1. ADONAN:
  2. 5 sdm gula pasir (boleh lebih jika ingin lebih manis)
  3. 2 sdm gula merah/jawa/aren, disisir halus
  4. 1/4 sdm garam
  5. 6 sdm mentega
  6. 1 butir telur ukuran besar
  7. 20 sdm tepung terigu (saya menggunakan tepung segitiga biru)
  8. 1/4 sdt baking soda
  9. PELENGKAP ADONAN:
  10. Chocochips
  11. Kacang-kacangan, diblender kasar
  12. (Pelengkap bebas ya, apa yang kalian punya atau suka)
  13. Coklat batang, dipotong dadu untuk isian adonan

Langkah-langkah untuk membuat Choco Lava Soft Cookies

1
Dalam wadah, tuangkan gula pasir dan gula merah sisir. Aduk hingga rata. Tambahkan garam. Aduk lagi hingga rata.
2
Kemudian, masukkan mentega. Aduk sampai rata dan menyatu dengan gula. Masukkan telur, aduk hingga tercampur rata.
3
Tuang tepung dalam 2 tahap. Aduk hingga rata. Lakukan hingga tepung habis. Jika susah menggunakan whisker, gunakan spatula agar lebih mudah.
4
Campurkan chocochip, kacang-kacangan, dan 1/4 sdt baking soda. Aduk hingga tercampur rata.
5
Ambil adonan sebanyak 1,5 sdm. Bulatkan, pipihkan, dan isi dengan coklat batang yang telah dipotong dadu. Bulatkan lagi. Lakukan hingga adonan habis.
Choco Lava Soft Cookies - Step 5
6
Simpan adonan di kulkas selama 30 menit. Panggang di atas teflon panas dengan api paling kecil selama 20 menit. Angkat dan sisihkan. (Cookies akan lembek di bagian atas saat masih panas. Jika sudah dingin, cookies akan mengeras.)
7
Cookies siap untuk menamani pagi atau sore kamu dengan segelas kopi atau teh hangat!
Choco Lava Soft Cookies - Step 7
8
Catatan: Saya bagi 2 adonan agar menghasilkan 2 warna. Salah satu adonan, saya berikan 1,5 sdm coklat bubuk. Jadi, warna cookies lebih coklat dan rasanya ada pahitnya (hanya sedikit). Rasa tetap enak banget! Selamat mencoba 🤗

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sagu keju lumer

Sagu keju lumer

Lebaran tinggal beberapa hari lagi, ayo bunda semangat bikin kuker buat ngisi toples.☺️..tadi siang saya bikin sagu keju lumer favorit keluarga resepnya hampir sama dengan yg sebelumnya.

Vortex Cookies

Vortex Cookies

Ternyata membuat ulirnya tidak semudah itu, fergusso 😂 . Saya buat pakai resepnya mba widy untuk #ArisanRecook #cookpadcommunity_Bekasi. Source : Heny Widy https://cookpad.com/id/resep/14704970-vortex-cookies?invite_token=bsCjv9JMLmauF6hzMrwdV7ii&shared_at=1617637932 #RecookResep_Widy #cookpad_id

Coffee spritz cookies

Coffee spritz cookies

Kuker itu ga hanya disantap pas lebaran aja..buat tmnnya ngeteh atau ngopi yummi jg loh...

30menit
Tumb Print Cookie

Tumb Print Cookie

Pakai selai strawberry 🍓 buatan sendiri Cookie nya makin shantik 🥰🥰😁 Basic kue nya sama kayak buat nastar Haha pake yang udh bisa aja #tumbPrintcookie #strawberry #selaistrawberry #kuker #kuelebaran #jajan #pejuangGoldenApron3

Semprit Aren

Semprit Aren

Assalamualaikum teman2... Menu bakulan saat hari raya, terbuat dari tepung pati aren, rasanya khas...saat digigit agak kresss, tp lembut lumer di mulut... #cookpadcomunnity_semarang #resepbundanisa #ramadhanberkah

Nastar Lumer & Renyah

Nastar Lumer & Renyah

Sering bgt gagal bikin kuker ini..tp setelah beberapa x coba alhamdulillah hasilnya pass dilidah...😁 Ini bakulan ku jg dikantor setiap menjelang idul fitri..meskipun Gak bisa buat banyak macam kue..tp lumayan buat nambah2 thr dihari raya nanti ..🤣

4 toples
6 jam
Salted Egg Cookies

Salted Egg Cookies

Ikut meramaikan Pekan Posbar Minggu ini, sekalian ngerjain orderan kuker 🤭 #PekanPosbarManisGurih #AkuAsin #CookpadCommunity_Depok #KampoengRamadan

Nastar klasik

Nastar klasik

Sebentar lg lebaran bunda2 kuy kita bikin nastar,sajian wajib dimeja ketika menjelang lebaran😁 rasanya uenaakk sekali,lembut ketika masuk mulut lumerrr pastinya.. cus langsung ke ressp

6 porsi
2 jam
Kastengel (Tanpa Telur)

Kastengel (Tanpa Telur)

Source Wawa wiati (IG) #Cookpad_id #CookpadCommunity_Sukabumi #GA _TheNextLevel

Pretzel Cookies

Pretzel Cookies

Anak pertama doyan banget pretzel-nya Aunti Anne. Tapi berhubung di rumah pada ga tertarik sama roti-rotian, akhirnya coba cari resep butter cookies yang berbentuk pretzel. Ini resepnya Mache Kitchen. Cantik dan yum!! #PejuangGoldenApron3

Almond london cookies

Almond london cookies

Penggemar coklat wajib cobain ini buat ngisi toples lebaran dirumah 😍

Hasil 75 pieces
Chewy Cookies

Chewy Cookies

met malam... setelah sekian lama ngk ngebaking, hr ini nyobain bkin chewy cookies nya ci tintin cm hasilnya msh blm memuaskan and bagus yah, tapi buat rasa udh enakk sechhh wangii.. next time hrs coba lagii krn msh penasaran sm bentuknyaa.. #GA_thenextlevel #cookpadcommunity_jambi

1 toples 500gr
30 menit
Garlic cheese cookies

Garlic cheese cookies

Bismillah...cookies yang cocok bnget buat menu suguhan di hari lebaran nih😍alhamdulillah clover kembali dengan acara BAKPIA clover kali ini kita kedatangan bu cory dan mba presella jadi kita praktek cookies dari bu cory dan cara motretnya arahan dari mba sella dengan tema 'foto produk' keren kannn😍😍maaciih waktu dan ilmunya guru2 kesayangan kamu bu cory dan mba sella😘😘 Foto ini aku ambil pagi hari pas sang mentari baru bangun jadi keliatanya malah kyak disenter😄sorenya lagi moto mbah hujan datang😁✌️ #BakpiaClover #BakingClassCookies #BelajarBakingWithCoryRahmaniah #BelajarMotoProdukBarengPresella #cookpadcommunity_jakarta #clovercookinglovers #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #GA_TheNextLevel Source:cory rahmaniah.sumber asli mrs.rinadedik

400gr
Peanut Butter Cookies

Peanut Butter Cookies

Menjelang lebaran (padahal puasa baru minggu pertama, hehe) biasanya suka scrolling pinterest dan IG buat nyari ide menu baru. Ngabuburitnya kang kueh ya begini, sblm tiba waktunya gedebak gedebuk nyiapin takjil, hehe. Pengen bikin kue kering yang ga sama tiap tahun, akhirnya menemukan resep kue kacang yang super simple ini. Rasanya mirip ting ting, jadi ada crunchy-crunchy kacang dan cornflakes, tapi ada tekstur chewy juga dari si peanut butter. Cocok buat para kaum mager kaya aku giniii tapi mau tetep mam enyak, hehe. #PejuangGoldenApron3

Semprit Dahlia

Semprit Dahlia

Saya ambil resep ini dari youtube Dafa TubeHD Terimakasih resepnya...

500gram
Sagu Keju

Sagu Keju

Bismillâh. #PejuangGoldenApron3 week-45 Rabu, 07 April 2021 #CookpadCommunity_Bandung

Nastar

Nastar

Pertama kali buat kue nastar langsung enak bgt.. :D Ternyata bahan2nya mudah n gampang.

6 toples kecil
1 jam
Kastangel

Kastangel

Bunda bisa bikin kastangel ngga? Bunda bisa bikin kastangel ngga? Gitu aja terus si bungsu nanya tiap liat foto kastangel 😆 Alhamdulillah bisa juga, perdana bikin kuker ini, dikasih jempol sama yang request 🤭 Unik ya, kue ini bisa enak tanpa gula. Source: YT Fatmah Bahalwan

Kue Polvoron Classic (kue kering no oven no mixer)

Kue Polvoron Classic (kue kering no oven no mixer)

Source : Janne alice #kuekering #kuelebaran #tanpamixer #tanpaoven #tanpatelur