Nastar

Dipos pada January 31, 2022

Nastar

Anda sedang mencari inspirasi resep Nastar yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Nastar yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Nastar, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Nastar enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Nastar sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Nastar memakai 15 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Nastar ini juga kesukaan keluarga selain kue sagu keju ,nastar ini juga cepet abis ...enak dan ngeprul dimulut juga... wajib lo bikin nastar ini tiap waktu lebaran klo gak bikin nastar lebaran kayak ada yang kurang gitu hehehe... .gak pernah ganti resep nastar fatmah belawan ini wes cocok dilidah keluarga saya .. Monggo dicoba ..😊

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Nastar:

  1. 250 gr blue band
  2. 250 gr butter wisman
  3. 700 gr tepung terigu (protein sedang)
  4. 4 kuning telur
  5. 4 sdm susu bubuk full cream
  6. 100 gr gula halus
  7. Selai nanas secukupnya yg udah dibentuk bulatan kecil2
  8. Keju parut secukupnya untuk topingnya
  9. Bahan olesan nastar :
  10. 3 kuning telur dikocok
  11. Bahan selainya :
  12. 4 nanas palembang / 2 nanas madu
  13. 200 gr gula pasir
  14. 1 sdt garam
  15. 1 batang kayu manis

Langkah-langkah untuk membuat Nastar

1
Masukan blue band dan butter dalam mangkok dan tambahkan gula halus lalu mixer sebentar aja,jangan lama2 (takutnya kulit nastarnya waktu dibentuk jadi gak bulat malah melebar)setelah tercampur rata masukkan telurnya mixer kembali lalu tambahkan susu bubuk dan tepung terigu lalu aduk rata.
2
Selanjutnya ambil adonan kulit nastar pipihkan isi dengan selai lalu bentuk bulat agar bentuk nastar sama besar kecilnya lebih baik ditimbang agar sama,untuk kulitnya 8 gr untuk selainya bulatan kecilnya 2 gr.setelah nastar diisi selai dan dibentuk bulat dan atasnya diolesi dengan kuning telur dan selanjutnya atasnya taburi keju parut.lalu ditata diatas loyang yang udah dioles margarin.
3
Sebelum dioven panasi dulu ya ovennya.klo udah panas masukan loyang berisi nastar.oven sampai matang.klo udah dingin masukan dan di tata rapi di toples.ya..
4
Untuk selainya,nanas diblender lalu masukkan ke wajan bersama 1 batang kayu manis dengan api kecil masak sampai kadar airnya susut ya lalu tambahan gula,garam aduk sampai rata dan benar2 set.agar selai nanas bisa dipulung / dibulatkn

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

51. Palm sugar peanut cookies

51. Palm sugar peanut cookies

Resep ini sangat menginspirasi sebagai varian kuker lebaran kali ini. Wangi semriwing saat dipanggang pun, membuatnya simple gk perlu mixer atau cetakan khusus. Source: Bundarana_ #PejuangGoldenApron3

2 toples
Oat Meal Cookies

Oat Meal Cookies

Dibuatin sama sarah cookies ini.Mmm,enak banget nd cukup makan 1 aja nih. #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang #PekanCooksnap

Lidah Kucing Sesame Almont

Lidah Kucing Sesame Almont

Resep liat di IG Di modif dikit. Cari cari resp lidah kucing banyak banget resepnya jg cara nya beda beda. Dan aq pemutuskan pake yg ini 😁. Alhamdulillah mayan enk

Crunchy Oat Mari Cookies

Crunchy Oat Mari Cookies

﷽ Assalamu'alaykum warahmatullah wabarokatuh, sebelum cerita resepnya, mau crita juga ttg PGA3 kemarin. Alhamdulillah udh beres dan Golden Apronnya udh keterima, sudah diwisuda juga sm Pak CEO waktu jumat kemarin, jadi sdh resmi lulus ya hehe.. Apronnya cuantik banget 💚💙💛 thnx ya cookpad untuk apresiasinya.. Balik ke resep, mari cookies ini enak pisan, bikinnya gampang ga ribet. Rasa manisnya pas, aroma vanillanya lembut bikin mau makan lagi dan lagi hehe.. texture crunchy tapi ga keras. Happy cooksnap 🍪🍪🍪 📝sourche : food.metrica youtube channel dengan beberapa penyesuaian #Oatcookies #Oatmaricookies #setelahPGA3 #bakingbarengmrsrythma #berbagiide #berbagiinspirasi #berbagiresep #bakingalarumahan #yumyumkitchen #cookpadindonesia #cookpadcommunity #cookpadcommunity_tangerang

Kastengel Keju Kraft ekonomis

Kastengel Keju Kraft ekonomis

Menjelang idul fitri, penasaran banget untuk nyoba bikin Kastengel, ratunya segala kue kering yg modal bahannya paling wah.

2-3 TOPLES
2-3 jam
Chocolate Tempe Cookies

Chocolate Tempe Cookies

Tempe dibikin kukis? Penasaran kan? Ternyata enak. Anak-anak aja kaget pas mereka lagi asyik makan kubilang ini pakai tempe. 😁 https://cookpad.com/id/resep/3616715-chocolate-tempe-cookies?invite_token=5RCaHNRjTze6MdJxRR5aMitX&shared_at=1623027131 Sumber : Joanne Sebastian #CookpadCommunity_Depok

Nastar

Nastar

Kuker favorite ini sekali makan ga cukup sebiji😁 #GA_TheNextLevel

Blueberry peanut thumbprint

Blueberry peanut thumbprint

Ini recook punya mb tintin rayner.. hanya toppingnya sy ks kacang.. ini enaaak bgt moms... sumpah.... ini koleksi tetap y untuk lebaran.. hihihi #PejuangGoldenApron3#

Soft Cookies

Soft Cookies

Cookies Renyah diluar lembut di dalam

15 Cookies
30 menit
Choco Balls Cookies

Choco Balls Cookies

Anakku suka banget sama semua hal berbau cokelat dan dia happy bgt makan ini..

Nastar

Nastar

Masih edisi kuker lebaran yang baru sempet diupload. Nastar ini rajanya kuer lebaran. Selama ini biasanya tinggal menikmati yang sudah jadi. Lebaran kali ini mencoba bebikinan sendiri. Berhubung anak suka rempong jadi untuk menghemat waktu selai nanasnya beli jadi. Tapi rasanya mantap juga, karena dapat yang premium. Sumber : Atha Naufal #kuker #lebaran #PejuangGoldenApron3 #kopijos #selaluistimewa #cookpadcommunity_yogyakarta

Nastar lumer 1 kg

Nastar lumer 1 kg

Kue lebaran kesukaan keluarga

Biji Ketapang Oma

Biji Ketapang Oma

Tiap tahun biji ketapang selalu hadir disaat lebaran, dan biasanya dibuat oma. Biar gak lupa dan bs nyontek lg. Dicatet disini yah kak

2 toples besar
3 jam
Putri Salju

Putri Salju

1.5 toples
90 menit
Kue kacang kismis coklat chips (beng beng kismis choco chips)

Kue kacang kismis coklat chips (beng beng kismis choco chips)

iseng iseng coba modif resep beng beng home made. awalnya takut akan gagal alhamdulillah sukses n renyah. EdisiBaking #Memasak denganDuoPutri #CookpadCommunity_Sumbar #BengBengHomeMade #BeraniBerkreasi

Cookies Ekonomis (1 adonan untuk 3 cookies) part. 1

Cookies Ekonomis (1 adonan untuk 3 cookies) part. 1

Bahagia itu, ketemu resep ekonomis, gampang bikinnya, enak pula rasanya. Dari 1 adonan ini bisa jadi 3 macam cookies dengan berat masing2 sekitar 300 gram. Source: IG @Yackikuka.