Putri salju resep chalistaa kitchen

Dipos pada February 24, 2022

Putri salju resep chalistaa kitchen

Anda sedang mencari inspirasi resep Putri salju resep chalistaa kitchen yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Putri salju resep chalistaa kitchen yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Putri salju resep chalistaa kitchen, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Putri salju resep chalistaa kitchen enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Putri salju resep chalistaa kitchen sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Putri salju resep chalistaa kitchen memakai 12 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Aku udh pernah share ya resep putri salju dari ci tintin rayner.. tp tergoda liat putri salju ala yt chalista kitchen lebih ekonomis tp tetep enak cocok buat di jual yaa hehe Jujur ini kali pertama aku beli butter. Sebelumnya kalo liat resep yg pakai butter kok ngerasa 'terintimidasi' duluan ya haha. Tp kebetulan ada pesenan kuker jd mesti pakai butter biar enak. Dan benerrr ini kukis jd next level. Untuk takaran campuranya sendiri sesuai selera aja, di resep asli butternya cuma 35gram tp aku pakai 85gram jd bebas aja mau lebih banyak atau lebih sedikit.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Putri salju resep chalistaa kitchen:

  1. Margarin 185 (100 margarin + 85 butter)
  2. 50 g gula halus
  3. 1 kuning telur
  4. 1 sdm susu bubuk
  5. 100 g keju (tambahan aku)
  6. 250 terigu
  7. 50 g maizena
  8. 1/4 sdt garam
  9. Bahan gula salju
  10. 100 g gula halus
  11. 50 g gula donat
  12. 1 sdm susu bubuk (optional)

Langkah-langkah untuk membuat Putri salju resep chalistaa kitchen

1
Ayak terigu dan maizena
2
Margarin butter gula halus aduk sampai tercampur rata aku pakai whisk aja. Masukkan kuning telur dan susu bubuk lalu keju parut aduk rata
3
Masukkan terigu dan maizena bertahap ya aduk sampai rata. Boleh pakai tangan tp jangan di ulen terlalu keras.
4
Adonan siap di cetak. Panggang disuhu 150 °c sampai matang sekitar 35 menit. Atau sesuaikan aja sama ovenya yaa. Lebih baik agak lama biar kres2 gitu Masih jadi misteri kenapa kalo bentuk bulat hasilnya agak melebar padahal ngaduknya cuma sebentar banget.
Putri salju resep chalistaa kitchen - Step 4
Putri salju resep chalistaa kitchen - Step 4
Putri salju resep chalistaa kitchen - Step 4
5
Siapkan bahan gula salju (ayak campur jadi 1)
Putri salju resep chalistaa kitchen - Step 5
6
Setelah putri salju keluar dr oven tunggu hangat baru gulingkan ke dalam campuran gula ya.
Putri salju resep chalistaa kitchen - Step 6
7
Tunggu dingin masukkan ke dalam toples tiap layer ayak campuran gula ya..
Putri salju resep chalistaa kitchen - Step 7
Putri salju resep chalistaa kitchen - Step 7
Putri salju resep chalistaa kitchen - Step 7
8
Hasilnya gak kalah kok sama yg ce tintin ini lebih ekonomis.. mantull buat jualan. Tp tetep harus pakai butter ya bund Selamat mencobaaa ❤️❤️❤️

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Putri Salju Kacang Mede

Putri Salju Kacang Mede

Pas sampe mulut ada sensasi nyess ❄❄ super lumerrr, g perlu dikunyah biarkan meleleh ❄ source recipe by fatmah bahalwan #kueputrisalju #putrisaljukacangmede #kuekeringlebaran #kuekering #kuker #cookies

2 toples 500gr
Nastar

Nastar

1 - 2 toples
2 jam
Kue kering kacang amor

Kue kering kacang amor

-+66 love
1 jam 30 menit
ChocoNut Cookies

ChocoNut Cookies

Assalamu'alaikum.... Minggu ini #CoboySharingBareng teteh Cory untuk persiapan kue lebaran nih. Kali ini temanya adalah Cookies,, wah pas banget yah momentnya. . Meskipun ada tragedi salah masukin bubuk kopi, tapi Alhamdulillah tetep enak,, resepnya teh Cory mah emang gak perlu diragukan lagu🤗. . Source : Cory Rahmaniah Terimakasih ilmunya teh 🙏🙏🙏❤❤❤ #Sareng_CorryRahmaniah #CoboySareng_Cookies #CoboyWani #CookpadCommunity_Surabaya #cookpadcommunity_Surabaya #GA_TheNextLevel #TheNextLevel #Naads_kitchen

#Sagu keju#

#Sagu keju#

Buat nambah menu jualan saya nyobak bikin sagu keju ..sya bikin ini langsung 2 resep y bund jdi bisa dapet 3 toples UK 500gr..

Putri salju sederhana tanpa oven tanpa mixer tanpa cetakan, takaran sendok

Putri salju sederhana tanpa oven tanpa mixer tanpa cetakan, takaran sendok

Menjelang lebaran nih, mulai lah membuat kue kering Tapi saya Belum punya oven bun.. Ini putri salju request mma saya, Karena beliau senang makan putri salju.. resep ini mudah bgt ya bun, bahan juga mudah didapat

Soft Cookies Sourdough

Soft Cookies Sourdough

Lagi memulai belajar sourdough, menumpuklah sisa² sourdough (discard) dikulkas. Beruntung sekali ketemu resep Bunda Dian. Selamat mencoba, dijamin ketagihan sama rasanya 🤭 #PejuangGoldenApron3

Putri Salju

Putri Salju

kuker yang satu ini wajib ada juga di rumah di saat Lebaran. Membuat nya mudah, bahan nya gampabg di dapat dan cepat membuat nya dibanding membuat nastar. Aku recook dari resep nya yang mantul milik Mba #FitriSasmaya. Terima kasih resep nya mba. #PejuangGoldenApron3 #AkuManis #Recook_FitriSasmaya #KampoengRamadhan #CookpadCommunity_Depok

Sweet Cheese Chocholate Cookies

Sweet Cheese Chocholate Cookies

Source : Yt Chalista Kitchen

Nastar glowing lembut lumer di mulut

Nastar glowing lembut lumer di mulut

Request anak bujang ku Hamizan Ardziki Otadan paharri

4 orang
2,5 jam
Garlic cheese cookies

Garlic cheese cookies

#pejuanggoldenapron3 Cookies yang gurih yang paling banyak di minati oleh anak2 di rumah jadi saya pilih garlic cheese cookies rasanya enak renyah dan harum dari bawang putih dan keju nya sangat mewwah . Yuk simak resep berikut ini

Kastengel Premium / Kastengel Tripple Cheese

Kastengel Premium / Kastengel Tripple Cheese

Hari minggu kemarin bikin kastengel, pake 3 jenis keju. Rasanya crunchy, yg jelas ngeju banget dan gurih. Bagi pecinta keju, kue kering ini harus banget dicoba sekalian buat ngisi toples di hari raya🤤 Selamat mencoba mommies💝

Oat Chocochips Cookies

Oat Chocochips Cookies

Lama ga bikin cookies, pas liat ada oatmeal nganggur..pas banget bocah2 pada tidur..ga pake lama deh langsung eksekusi😁. Pake resep mba Dika dg sedikit modif bahan, ini resep asli nya ya https://cookpad.com/id/resep/8986192-oat-chocochips-cookies?invite_token=W3SuG2JdVcGJM1JJqkRynv9V&shared_at=1618879728 Source: Dika noveri #cookpadcommunity_semarang #pejuanggoldenapron3

Berry Cheese Thumbprint Cookies

Berry Cheese Thumbprint Cookies

Assalamualaikum... Hay...hari ini aku mau upload berry Cheese cookies resep dari Bu Cory. Alhamdulillah dpt ilmu baru lagi karena ikut kelas beliau. Sebenarnya dalam resep menggunakan butter. Tapi karena cuaca ga mendukung untuk keluar rumah jadi pake barang yang ada dirumah aja. Aku pake palmia butter margarin. Dalam resep menggunakan 250 gram. Karena kemasan butter margarin palmia hanya 200 gram saja,sisanya saya pake margarin. Rasanya cookies ini enak lho. Sampe anak anak pun suka. Paduan gurih keju dan selai strawberry emang bikin ga bisa berhenti ngunyah. Terimakasih resepnya Bu. Ditunggu kelas selanjutnya❤️ #CookpadCommunity_Semarang #GenkPejuangDapur

Kue Semprit No Mixer No Oven

Kue Semprit No Mixer No Oven

Di Bulan Ramadhan tahun ini beda dengan tahun2 sebelumnya. Dengan adanya pandemi saat ini yang tal kunjung usai, aq pun iseng mengisi waktu dengan menjajal berbagai resep kue kering. Resep seperti ini yang tak pernah tersentuh karena gak punya oven juga hehe. Bissmillah percobaan pertama hasilnya lumayan enak untuk rasa. Rasanya asin, gurih, sedikit manis, crunchy, tapi lembut 😍 Kalau tampilan memang gak seperti kue semprit karena gak pakai spluit, hanya pakai garpu 😁 Yul mari baking!!!!! 😉 #PekanPosbarManisGurih

2 toples
1 jam 30 menit