Nastar Mede

Dipos pada February 27, 2022

Nastar Mede

Anda sedang mencari inspirasi resep Nastar Mede yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Nastar Mede yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Nastar Mede, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Nastar Mede enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Nastar Mede sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Nastar Mede memakai 15 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Semarak minggu ini temanya warna hijau. Minggu ini saya trial resep nastar baru perpaduan dari resep master chef devina hermawan, THV dan inna cookies. Untuk takaran gula halus sengaja saya kurangi karena memang saya kurang suka manis jadi nanti bisa ditambahkan sendirj sesuai dengan selera. #IjoRoyoRoyo #Semarak_IjoRoyoRoyo #CloversCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHearthEatingWithLove #CookpadCommunity_Surabaya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Nastar Mede:

  1. 125 gr butter
  2. 125 gr blue band
  3. 50 gr gula halus (Resep asli 100 gr)
  4. 2 butir kuning telur
  5. 50 gr kacang mede (cacah)
  6. 20 gr keju edam (parut)
  7. 1/4 sdt vanila
  8. 250 gr tepung terigu protein rendah
  9. 100 gr maizena
  10. Toping
  11. 100 gr kacang mede utuh
  12. Selei nanas
  13. Olesan
  14. 2 butir kuning telur
  15. 2 tetes pewarna hijau

Langkah-langkah untuk membuat Nastar Mede

1
Campur butter, margarin dan gula halus bisa menggunakan mixer atau balon wisk sampai pucat (jangan sampai mengembang)
Nastar Mede - Step 1
2
Tambahkan kuning telur aduk lagi sampai tercampur merata.
Nastar Mede - Step 2
3
Tambahkan keju dan kacang mede cacah kemudian masukkan semua bahan kering campur dengan spatula hingga bisa dipulung.
Nastar Mede - Step 3
Nastar Mede - Step 3
4
Siapkan selei nana dan bentuk adonan seperti jambu mede
Nastar Mede - Step 4
5
Panggang suhu 145 C selama 30 menit keluarkan dari oven dinginkan setelah itu oles dengan kuning telur, panggang lagi 10 menit.
Nastar Mede - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nastar Glowing 🍍

Nastar Glowing 🍍

Hi bund tau kan ini cookies apa? Yang selalu ada di hidangan setiap hari lebaran 😍 . Yes betul sekali bundaa, ini dia nastar glowing resep kaka ipar saya 😬 yuk di coba bund πŸ₯°

1 toples
Cookies anti gagal

Cookies anti gagal

Gampang buatnya, bahannya juga mudah ditemukan. Jadi cemilan kesukaan, keluar dari oven langsung diserbuπŸ˜‚πŸ₯°

Semprit Susu

Semprit Susu

Minggu 48 (28 April 2021) Udah lama pingin coba resep ini tapi belum punya cetakan nya. Akhirnya setelah dapet langsung eksekusi. Untuk uji coba pertama ini bisa dibilang berhasil, enak ga terlalu manis tapi anak-anak pada doyan ampe ceritanya buat Idul Fitri eh isi toples nya malah tinggal dikit 🀭 Bikin yu, gampang banget ko, ini resep aslinya ya 😊 https://cookpad.com/id/resep/7882766-semprit-susu-3-bahan?invite_token=mb8Jhwpb5MhHwBgri8RgMWSv&shared_at=1618478052 #PejuangGoldenApron3 #AkuManis #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Bandung #PekanPosbarManisGurih

Tumbprint Cookies

Tumbprint Cookies

1 - 2 toples
2 jam
Nastar Nanas dan Wafer

Nastar Nanas dan Wafer

sebelumnya kalau bikin nastar hasilnya selalu diluar perkiraan saya. entah melempem atau kayak rasa tepung 🀣 tapi setelah coba resep darai chef Farah Quinn Alhamdulillah hasilnya luar bisa sekali Mak 😍 entah sudah berapa kali bikin nastar pakai resep ini sangkin enaknya heheheh untuk tutorial lengkapnya dapat dilihat di kanal youtube Dapur Emmak oia takaran di bawah hanya pakai setengah resep yah 😁 kalau mau bikin lebih tinggal dikalikan saja. 😘 #PejuangGoldenApron3 sourch: Farah Quinn

500 gr
Choco Stick Cookies

Choco Stick Cookies

Source : Kelas Kue Kering by Dapur Pintar #AkuAsin #AkuManis #KampoengRamadan #MeolahCaruan_Jaja #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Balikpapan #PekanPosbarManisGurih

Eggless Chocochip Cookies

Eggless Chocochip Cookies

150Β° / 30-35 menit
Button Cookies

Button Cookies

Kue sejuta bentuk, bisa dibentuk macem2, dikasi toping macem2. Bukan tipe kue khas, tp untuk jualan bs jadi pilihan.

2 toples
1 jam
Cookies Tempe Coklat

Cookies Tempe Coklat

Tadi nya pingin bikin tempe homemade tapi muter nyari ragi tempe gak ada, bikin cookies aja lah pake tempe yang udah jadi, cek semua bahan ada, tinggal ngumpulin niat nya, dan surprise anak-anak suka, Puji Tuhan, belum di snap udah di comotin, untung masih ada yang terselamatkan untuk di setor buat TIMLO tercinta 😘😘 Beneran enak cookies nya gak berasa mamam tempe, gak ada langu-langu nya juga, ketutup sama harumnya butter dan coklat, pastikan pilih coklat bubuk yang berkualitas dan gunakan butter bukan margarin, kalo gak ada butter, bisa pakai blueband cake and cookies, jangan skip atau rubah takarannya. Jika tidak mengkonsumsi terigu bisa di ganti dengan tepung beras atau tepung garut, jika menggunakan tepung terigu sebaiknya gunakan yang protein rendah, karena stok di rumah adanya protein sedang saya pakai yang ada saja #pekanposbarkacang #DiKacanginKedelai #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Solo #TIMLO_TimKomunitasCookpadSolo #WongSoloMasak #CookpadCommunity_Pati #DapurRyuna Source Joanne Sebastian

216. Nastar NCC teflon bentuk bunga (tanpa butter)

216. Nastar NCC teflon bentuk bunga (tanpa butter)

Source : An_nesha lanjutan resep selai ya man teman.. masih berantakan bentuknya, rasanya sdh kya pake wisman, pdhal pake butter curah. qiqiqiqiqiqiqiqiqq pertama kalinya bkin nastar, sblumnya cmn bantuin bulet2 aja.. atau tahun lalu pernah bkin kuker jg tapi bukan nastar, cuman kuker coklat, kuker kacang, putsal, semprit sm kastengel, panggangnya pake teflon.. hhee bentuk bunganya dpt dri ytube (@channel Sajian Sedap) tpi menurut aku lebih enak yg bulet2, krna pas digigit kena selainya. klo yg bentuk bunga kan gak bisa sekali gigit kena selainya. tpi jd lebih cantik klo diliat.. selera aja sih, krna ngidam jd ya ada ada aja maunya..

1 jam 15menit
Lidah kucing coklat almond keju (tanpa cetakan)

Lidah kucing coklat almond keju (tanpa cetakan)

Manfaatin sisa putih telur yang masih banyak. Jadilah cookies yg nyoklat dan garing ini 😁 Kesukaan anak-anak

Cookies Chocolatos (Tanpa mixer)

Cookies Chocolatos (Tanpa mixer)

Kalau bikin cookies chocolatos ini selalu teringat 15 th yang lalu saat melahirkan anak ke 2 malam itu lagi asyik bikin kue kering salah satunya cookies chocolatos mungkin karena kelelahan tapi saat itu usia kandungan da menginjak mau 9 bulan, tak da tanda tanda apapun alhamdulillah paginya si kecil lahir dengan selamat dan lancar. Cookies chocolatos selalu dihati dan jadi salah satu cemilan favorit keluargaπŸ˜„

Nastar Klasik & Nastar Keju

Nastar Klasik & Nastar Keju

Tahun ini kebanjiran pesanan Nastar dari keluarga besar saya. Dari tahun kemarin saya buat nastar dari resep awal mba #fitrisasmaya yang enak banget. Nah, sekarang takarannya saya buat versi saya sendiri tanpa memakai gula pada adonannya tapi tetap gurih, enak dan Pas di lidah saya, juga pas di lidah keluarga. 1 adonan saya buat 2 versi, yang jadul dan pakai keju.

Banana with Granola Cookies, Eggless

Banana with Granola Cookies, Eggless

#GA_TheNextLevel #Eggless #Flourless #Nomixer Kukis ini setelah dingin, akan mengeras sendiri. Saya simpan di dalam lemari es, jadi kalau lapar makan ini 1 aja udh cukup nendang. Cerita di balik kukis ini Suami saya habis medical check up he he he, alhamdulillah hasil tesnya bikin pak suami jadi mau mengubah apa yang dimakan. Pagi-pagi, sarapan 1 buah pisang dan 1 buah kukis ini. Nantinya mendekati zhuhur makan 1 buah kukis lagi dan pisang. Jam 12 siang, makan besar. Menunya sayuran, tahu dan tempe. Untuk makan malam, protein hewani spt telur, bbrp buah pisang, 1 bh kukis, dan gak makan setelah jam 8 malam. Hasilnya jadi gak mudah lelah, alergi berkurang, BB jg berkurang, semoga liver dan jantungnya semakin sehat juga, aamiin

6 orang
1 jam
Butter Cookies

Butter Cookies

3 porsi
20 menit
Garlic Cheese Cookies

Garlic Cheese Cookies

Assalamu'alaikum Bakpia Clover minggu ini kedatangan tamu bu Cory Rahmaniah, dan mb Presella.. kolaborasi yang sempurna... bu Cory dengan cookies Garlic cheese yang luar biasa enaknya. Dan mb Presella dengan food photografi yang bikin tampilan cookiesnya lebih menarik . Terima kasih bu Cory atas ilmu nya.... semoga jadi ladang amal bu Cory, sangat bermanfaat sekali bu kelas cookienya ..πŸ™πŸ™πŸ₯°πŸ₯° Terima kasih mb Presella...atas tekhnik perpotoannya , saya masih awam dan akan mencoba semaksimal mungkin praktek poto potonyaπŸ™‚πŸ™‚πŸ₯°πŸ₯° Source : Cory Rahmaniah https://cookpad.com/id/resep/9144544-garlic-cheese-cookies?invite_token=qcdb9pUmBU6A4KuUbA275sKw&shared_at=1618113095 #BakpiaClover #BakingClassCookies #BelajarBakingWithCoryRahmaniah #BelajarMotoProdukBarengPresella #cookpadcommunity_yogyakarta #clovercookinglovers #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #LihaiRecook10_yogyakarta #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #KopiJos #PejuangGoldenApron3 #kampoengRamadan

Putri Salju Keju

Putri Salju Keju

Masih edisi Ramadhan, postingannya tentang kue kering. Putri salju keju ini enaakk bangettt, apalagi saya ganti keju chedarnya dengan keju parmesan. Wiihh rasa dan wangi kuenya beneran nampoll.. Resepnya ci @TintinRayner selalu juara 😍